• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Selasa, 11 November, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Syariah

Benarkah Niat Beramal karena Berharap Surga dan Takut Neraka?

Oktober 31, 2022
in Syariah
Anjuran musyawarah dari Rasulullah
98
SHARES
754
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

SUDAH benarkah niat beramal karena berharap surga dan takut neraka? Ada sebuah pertanyaan yang diajukan kepada Ustaz Farid Nu’man Hasan tentang hal ini.

Ustaz, apa benar belum sempurna iman kita jika masih takut neraka dan berharap surga?

Baca Juga: Sahabat dengan Amalan Surga yang Masuk Neraka

Benarkah Niat Beramal karena Berharap Surga dan Takut Neraka?

Seorang beramal karena berharap surga dan ingin bebas dari neraka, karena memang Allah dan Rasul-Nya mengiming-imingi seperti. Banyak ayat atau hadits menyebutkannya.

Seperti ayat-ayat jihad, sering kali Allah Ta’ala menyebutkan dijanjikan surga bagi para pelakunya, baik dalam surat At Taubah, Ash Shaf dan lainnya.

Begitu pula dalam hadits-hadits Rasulullah ﷺ,seperti: membaca ayat kursi setiap habis shalat wajib maka tidak ada yang mencegahnya dari masuk surga, membaca al Mulk akan terjaga dari siksa kubur, dll.

Seseorang yang beramal karena ingin surga dan menghindari neraka adalah hal yang syar’i. Jangan dibenturkan dengan “Kalau begitu dia beramal bukan karena ridha Allah, maka dia musyrik”, ini adalah pernyataan berlebihan.

Dalam Musnad Asy Syafi’iy, diriwayatkan bahwa doa yang paling banyak Rasulullah ﷺ baca saat Ihrom, adalah minta ridha, surga, dan perlindungan dari api neraka. Mirip doa umat Islam saat Ramadan: Inni as’aluka ridhaka wal jannah wa a’udzubika minan naar (Aku minta kepada-Mu ridha-Mu dan surga, dan perlindungan dari api neraka).

Bahkan dalam surat Al Fajr, antara RIDHA dan SURGA itu tidak dipisahkan. Orang yang masuk surga pasti Allah ridha kepadanya, orang yang Allah ridhai pastilalah dia masuk surga.

Perhatikan ayat-ayat berikut:

يَا أَيَّتُهَا النَّفْسُ الْمُطْمَئِنَّةُ

Wahai jiwa yang tenang!

ارْجِعِي إِلَىٰ رَبِّكِ رَاضِيَةً مَرْضِيَّةً

Kembalilah kepada Tuhanmu dengan hati yang ridha dan diridhai-Nya.

فَادْخُلِي فِي عِبَادِي

Maka masuklah ke dalam golongan hamba-hamba-Ku,

وَادْخُلِي جَنَّتِي

dan masuklah ke dalam surga-Ku.

(QS. Al Fajr: 27-30)

Demikian. Wallahu a’lam.[ind/Cms]

Tags: Benarkah niat beramal karena berharap surga
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

6 Rekomendasi Channel Youtube untuk Belajar Islam yang Mungkin Belum Kamu Ketahui

Next Post

Gema Majelis Taklim Muslimah Wahdah Pinrang Dihadiri Bupati Irwan Hamid

Next Post
Gema Majelis Taklim Muslimah Wahdah Pinrang Dihadiri Bupati Irwan Hamid

Gema Majelis Taklim Muslimah Wahdah Pinrang Dihadiri Bupati Irwan Hamid

Mengenal Penyakit Rematik

Syafaat Nabi Muhammad di Hari Kiamat

Salimah Latih Konten Kreator yang Produktif

Salimah Latih Konten Kreator yang Produktif

  • Bun, Yuk Kenali Gangguan Pencernaan pada 1.000 Hari Pertama Bayi

    124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7601 shares
    Share 3040 Tweet 1900
  • Puluhan Kader Aisyiyah Batang Ikuti Baitul Arqam dan Pelatihan Muballighat

    73 shares
    Share 29 Tweet 18
  • Jangan Putus Asa, Ada 20 Pintu Rezeki yang Bisa Kamu Usahakan

    84 shares
    Share 34 Tweet 21
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3188 shares
    Share 1275 Tweet 797
  • Penjelasan Ustaz Adi Hidayat tentang Hukum Shalat Sendiri di Rumah bagi Laki-Laki

    1803 shares
    Share 721 Tweet 451
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    5120 shares
    Share 2048 Tweet 1280
  • Angkat Isu Halal Internasional, Yayasan Khazanah GNH dan Halaltoday Gelar Indonesia Halal Brand

    67 shares
    Share 27 Tweet 17
  • 4 Macam Mad Lazim, Berikut Ini Pengertian dan Contohnya

    5151 shares
    Share 2060 Tweet 1288
  • Tutorial Hijab Nyai Ahmad Dahlan Sejak Tahun 1934

    545 shares
    Share 218 Tweet 136
  • Guru PAUD ABA Cepokokuning Ikuti Baitul Arqom dan Pelatihan Muballighat 

    67 shares
    Share 27 Tweet 17
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga