• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Senin, 27 Oktober, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Tips

Jangan Lupa Terapkan, Ini 5 Langkah Mudah Memilih Ikan Segar

November 15, 2021
in Tips
Jangan Lupa Terapkan, Ini 5 Langkah Mudah Memilih Ikan Segar

Foto: Pixabay

100
SHARES
771
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

ChanelMuslim.com – Jangan Lupa Terapkan, Ini 5 Langkah Mudah Memilih Ikan Segar

Sahabat muslim, ikan merupakan salah satu lauk yang tinggi kandungan protein. Ikan mengandung asam lemak tak jenuh seperti omega, yodium, selenium, fluorida, zat besi, magnesium, zink, taurin, serta coenzyme.

Selain itu, kandungan omega 3 pada ikan jauh lebih tinggi dibanding sumber protein hewani lainnya.

Ikan juga mengandung berbagai macam vitamin, seperti vitamin A, vitamin D, Thiamin, Riboflavin,dan Niacin.

Kandungan mineral pada ikan sama dengan kandungan mineral yang ada dalam susu seperti kalsium dan fosfor.

Baca Juga: Resep Sayur Asem Patin, Kreasi Olahan Ikan Segar dan Alami

Jangan Lupa Terapkan, Ini 5 Langkah Mudah Memilih Ikan Segar

Ada dua kelompok vitamin dalam ikan yaitu larut dalam air dan larut minyak.Vitamin yang larut dalam minyak yaitu vitamin A dan D yang biasa disebut dengan minyak ikan.

Tapi meski kaya manfaat, sering dari kita tidak bisa memilih ikan yang bagus bahkan kadang kala memilih ikan yang tidak segar.

Nah agar memperoleh ikan yang segar, berikut lima langkah mudah memilih ikan:

1. Pastikan ikan tidak berbau menyengat

Hal pertama yang perlu dilakukan adalah mencium ikan tersebut apakah berbau ikan segar atay berbau amis yang menyengat. Jika mencium bau amis menyengat maka tidak usah membelinya karena sudah pasti ikan tersebut tidak segar lagi.

2. Perhatikan Kulitnya

Setelah itu perhatikan kulit ikan apakah berkerut, kusam, dan pucat atau berwarna cerah dan mengkilap?

Ikan segar biasanya terlihat dari kulit yang cerah dan mengkilap. Begitu juga biasanya ikan segar memiliki kulit yang kencang dan sisik yang tidak mudah rontok.

3. Perhatikan Insang Ikan

Lihat insang ikan, jika berwarna kemerahan cerah dan segar, tanda ikan tersebut segar. Sebaliknya jika insang ikan terlihat pucat, apalagi berlendir makan tidak usah diambil.

4. Perhatikan Dagingnya

Ikan segar biasanya memiliki tekstur daging yang elastis saat dipegang. Caranya cukup mudah, tekan daging tersebut dan perhatikan apakah daging kembali ke asal atau lembek.

5. Perhatikan Bagian Mata

Hal terakhir yang bisa dilakukan adalah melihat bagian mata. Jika mata ikan sudah terlihat buram maka sudah dipastikan ikan tidak segar lagi. Usahakan memilih ikan yang memiliki mata yang masih hitam, menonjol dan jernih. Ikan tersebut merupakan ikan yang masih segar dan lezat sekali diolah.

Jadi jangan lupa saat membeli ikan, pastikan menerapkan lima langkah mudah memilih ikan yang segar ya sahabat muslim. Semoga bermanfaat. [jwt]

Tags: Ini 5 Langkah Mudah Memilih Ikan SegarJangan Lupa Terapkan
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Makan Siang Segar dengan Resep Sop Ikan Nila

Next Post

Pedihnya Kondisi Tahanan Anak-anak dan Perempuan Palestina

Next Post

Pedihnya Kondisi Tahanan Anak-anak dan Perempuan Palestina

Ketahanan Keluarga, Idealisme Salimah yang tak Pernah Surut

Muslimat Hidayatullah (Mushida) akan Gelar Munas V Secara Virtual di Akhir 2020

  • Perkumpulan Jalanin Pare Pare Bangun Pendidikan Lewat Training Fasilitator Kehidupan

    Perkumpulan Jalanin Pare Pare Bangun Pendidikan Lewat Training Fasilitator Kehidupan

    72 shares
    Share 29 Tweet 18
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3145 shares
    Share 1258 Tweet 786
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7554 shares
    Share 3022 Tweet 1889
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    5083 shares
    Share 2033 Tweet 1271
  • ALISA Khadijah-ICMI Mimika Sukses Gelar Training Motivation 2025

    68 shares
    Share 27 Tweet 17
  • 12 Adab dalam Majelis Al-Qur’an

    4559 shares
    Share 1824 Tweet 1140
  • Yang Berhak Memandikan Jenazah Ibu

    2776 shares
    Share 1110 Tweet 694
  • Ayat Al-Qur’an tentang Traveling

    397 shares
    Share 159 Tweet 99
  • Doa Rabithah dan Keutamaan Membacanya

    2031 shares
    Share 812 Tweet 508
  • Pengertian Mukallaf, Syarat-Syaratnya dan Hukum Taklifi

    283 shares
    Share 113 Tweet 71
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga