• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Jumat, 30 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Fokus

Nasihat untuk Pemudik agar selalu Mengingat Allah dalam Perjalanan

24/04/2023
in Fokus, Khazanah
Nasihat indah seorang ayah

Foto: Pexels/Anna Tarazevich

91
SHARES
700
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

NASIHAT untuk pemudik agat selalu mengingat Allah dalam perjalanan. Nasihat-nasihat berikut dari para ustaz yang peduli kepada kamu.

Abdurrahman Ayub mengingatkan agar selalu Ingatlah nikmat Allah Ta’ala atas kemudahan ini sehingga kita dapat berkumpul bersama keluarga dalam berbagi kebahagiaan.

Baca Juga: Bantu Keselamatan Pemudik, BAZNAS Dirikan Pos Siaga Mudik di Sejumlah Titik Lokasi

Nasihat untuk Pemudik agar selalu Mengingat Allah dalam Perjalanan

Jangan lupa untuk menjaga shalatnya. Boleh qashar atau jama karena sedang safar.

Ustaz Zuhdi Jazuli, hafizhahullah berpesan jangan lupa membaca doa. Semoga senantiasa dijaga Allah. Dan perbanyaklah berdoa ketika safar, karena salah satu doa yang dikabulkan adalah doa musafir.

Ustaz Saiful menjelaskan agar niatkan ibadah dalam safar, pulang kampung karena ingin silaturahmi.

Jangan tergesa gesa, karena itu adalah sifat.

Ustaz Arif Ardiansyah Ahmad mengingatkan agar bertakbirlah saat jalanan menanjak dan bertasbihlah saat jalanan menurun.

Ustaz Agus Santoso Abu Farhan mengungkapkan bahwa ada adab-adab ketika mudik yang harus diperhatikan.

1. Niat ikhlas mudik untuk ibadah yaitu silaturrahmi.

2. Senantiasa bertakwa kepada Allah di perjalanan.

3. Berusaha lisan kita basah dengan berzikir, istighfar dan taubat kepada Allah Ta’ala karena kita tidak tau apa yang akan terjadi di perjalanan mudik ini.

Maka, ingatlah selalu kematian, agar kita semakin bertakwa.

4. Jangan lupa berdoa sebelum melakukan perjalanan agar Allah Ta’ala menjaga kita dan memudahkan semua urusan dalam perjalanan.

5. Persiapkan bekal, dan juga cek fisik kendaraan atau mobil sebelum berangkat.

6. Jagalah adab adab yang baik ketika berkendara,hormatilah pengguna jalan lainnya, jangan saling serobot dalam mengemudi, jangan menzalimi orang lain.

7. Bersabarlah dengan adanya kemacetan, dan buanglah sikap mengeluh karena itu tidak ada gunanya, jadi nyamankan hatimu ketika perjalanan.

8. Ketika waktu sholat masuk, segera cari masjid untuk ibadah. Jangan mengulur ulur waktu.

9. Istirahatlah jika lelah, jangan memaksakan diri ketika berkendara,karena bisa membahayakan diri.

Sahabat Muslim, itulah nasihat-nasihat dari para ustaz agar kita selalu mengingat Allah dalam perjalanan mudik. [Cms]

https://t.me/bimbingansyariah

Tags: Nasihat untuk pemudikSerba-Serbi Mudik Lebaran
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Sajian Lebaran Cashew Snowball Cookies ala Bunda Icha Savitry

Next Post

Ini Kata Dokter Soal Ria Ricis Makan Buah sambil Berenang

Next Post
Ini Kata Dokter Soal Ria Ricis Makan Buah sambil Berenang

Ini Kata Dokter Soal Ria Ricis Makan Buah sambil Berenang

Arti Shaum Ramadan yaitu Membakar, Simak Penjelasannya dari Ustaz Farid Nu'man

Puasa Enam Hari Syawal, Hukum, Tata cara, dan Keutamaan

Fenomena Tiktok di Kalangan Remaja

Fenomena Tiktok di Kalangan Remaja

  • Cara Memutuskan Doa-doa Buruk

    Hadis tentang Lima Malam saat Doa Tidak Tertolak

    511 shares
    Share 204 Tweet 128
  • Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    108 shares
    Share 43 Tweet 27
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7907 shares
    Share 3163 Tweet 1977
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3441 shares
    Share 1376 Tweet 860
  • Kehadiran Deswita Maharani dan Ferry Maryadi di Acara Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi Menambah Kesan Hangat

    73 shares
    Share 29 Tweet 18
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    5273 shares
    Share 2109 Tweet 1318
  • Contoh Format Isi CV Taaruf yang Bisa Kamu Ikuti

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Yang Berhak Memandikan Jenazah Ibu

    2875 shares
    Share 1150 Tweet 719
  • Si.Se.Sa. Annual Show 2026 “The Kaleidoscope” Tampilkan Evolusi Modest Fashion dari Kasual hingga Glamor

    67 shares
    Share 27 Tweet 17
  • Ayat Al-Qur’an tentang Traveling

    578 shares
    Share 231 Tweet 145
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga