• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Sabtu, 31 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Kisah

Nadr bin Harist, Sang Pendongeng Mekkah

18/10/2025
in Kisah, Unggulan
Malam Nisfu Sya'ban termasuk Bidáh atau Tidak?

(foto: pixabay)

101
SHARES
774
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

DIALAH Nadr bin Harist, sang pendongeng Mekkah yang dikenal jenius dan luar biasa dalam mendongeng. Saking pandainya, banyak warga Mekkah terbuai dengan ceritanya dan berpaling dari dakwah Islam.

Siapa yang tak suka dongeng? Tanpa peduli kebenarannya, bukankah itu seru? Dongeng itu seperti make up. Akan lebih menarik jika diberi tambahan.

Dikisahkan, seorang pendongeng luar biasa, terbaik pada zamannya, ialah Nadr bin Harist.

Kala itu, Islam baru saja hadir. Muhammad shalallahu ‘alayhi wasallam bertugas menyebarkan kebenaran ini.

Tak ada FB, tak ada IG, tak ada sosmed, tak bisa instastory, maka Rasulullah shalallahu ‘alayhi wasallam menyebarkan Islam dengan mengetuk dari pintu ke pintu.

Siapa yang tak percaya beliau? Selama 40 tahun beliau hidup, tak pernah bohong sekalipun. Itu kenapa ia dijuluki Al-Amin atau yang terpercaya.

Maka, orang-orang pun tidak ragu, ketika beliau menceritakan Islam dan Alquran. Orang Mekah tertarik.

Nadr bin Harist, selalu berada dekat dengan Nabi. Agar apa? Agar dia melakukan rencana besarnya.

Menjaga Islam, agar tidak masuk ke hati masyarakat Mekah. Menjalankan perintah petinggi Quraisy yang telah memintanya.

Baca Juga: Sudah Seperti di Negeri Dongeng

Nadr bin Harist, Sang Pendongeng Mekkah

Ketika Rasulullah shalallahu ‘alayhi wasallam selesai mendakwahkan Islam ke suatu rumah, Nadr langsung mengetuk kembali pintu rumah tersebut.

“Saudaraku, apa kau baru saja mendengar ucapan Muhammad?” tanya Nadr.

“Sungguh, yang diucapkannya, tak lain hanya dongeng, hanya kisah-kisah terdahulu. Aku juga punya dongeng yang lebih baik dari itu, apa kau mau dengar?” ucap Nadr.

Siapa yang tak suka dongeng? Ya, semua suka. Begitu pula orang-orang terdahulu.

Saking serunya, orang lebih percaya dengan kisah-kisah buatan Nadr. Hal itulah yang membuat dakwah Islam di Mekah tersendat.

Karenanya, Allah menurunkan ayat khusus. Setiap ayat yang mengandung kata “Assatirul Awwalin” yang artinya “Itu kisah-kisah orang terdahulu”, ditujukan bagi perilaku buruk Nadr.

Kini, Rasulullah shalallahu ‘alayhi wasallam sudah tiada, begitu pun Nadr. Tapi, perilaku manusia masih sama.

Ketika mereka diberitahu tentang Alquran dan kebenaran, banyak yang berkata “Ah, itu hanya dongeng. Itu hanya kisah pengantar tidur”, bahkan kisah seorang putri dijemput pangeran, jauh terlihat lebih nyata.

Sekarang, kembali kita bertanya pada diri sendiri. Mana yang lebih kita percaya?

Kisah Al-Amin, atau kisah sang pendongeng? Itu saja, sudah cukup menunjukkan, kepada siapa hati kita tertaut.[ind]

Sumber: “Itu Hanya Dongeng”, Choqi Isyraqi, 7 Agustus 2017

 

Tags: Nadr bin HaristSang Pendongeng Mekkah
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Cemburu Ananda kepada Adiknya

Next Post

Tipe-tipe Istri kalau Lagi Marahan sama Suami

Next Post
Ini Rahasia agar Ngambek Dianggap Wajar

Tipe-tipe Istri kalau Lagi Marahan sama Suami

Bukan Syetan yang Menyebabkan Menguap, Tapi Ini

Bukan Syetan yang Menyebabkan Menguap, tapi Ini

Islamic Relief Indonesia Angkat Inovasi Transformasi Mustahik ke Muzakki di Forum Internasional ICBMR 2025 Yogyakarta

Islamic Relief Indonesia Angkat Inovasi Transformasi Mustahik ke Muzakki di Forum Internasional ICBMR 2025 Yogyakarta

  • An Nahl Islamic School Gelar FunWalk 2026 Bertema One Family, One Journey

    An Nahl Islamic School Gelar FunWalk 2026 Bertema One Family, One Journey

    74 shares
    Share 30 Tweet 19
  • Hadis tentang Lima Malam saat Doa Tidak Tertolak

    519 shares
    Share 208 Tweet 130
  • Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    115 shares
    Share 46 Tweet 29
  • Funwalk An Nahl Islamic School Jadi Simbol Sinergi Orang Tua dan Sekolah Dampingi Anak

    71 shares
    Share 28 Tweet 18
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7912 shares
    Share 3165 Tweet 1978
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3443 shares
    Share 1377 Tweet 861
  • Contoh Format Isi CV Taaruf yang Bisa Kamu Ikuti

    407 shares
    Share 163 Tweet 102
  • Pengertian Mad Thobi’i, Mad Wajib Muttasil, dan Mad Jaiz Munfasil

    4103 shares
    Share 1641 Tweet 1026
  • Ayat Al-Qur’an tentang Traveling

    580 shares
    Share 232 Tweet 145
  • Hukum Membakar Pakaian Bekas

    11129 shares
    Share 4452 Tweet 2782
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga