• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Minggu, 1 Februari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Nasihat

Seperti Payung di Saat Hujan

11/04/2025
in Nasihat
Seperti Payung di Saat Hujan

Ilustrasi, foto: vecleezy.com

76
SHARES
587
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

PAYUNG menjadi alat efektif melindungi diri dari kebasahan di saat hujan. Harganya terjangkau, tapi manfaatnya besar.

Seorang ibu turun dari bus persis di sebuah halte. Hari saat itu sedang hujan deras.

Tempat yang ditujunya masih beberapa puluh meter lagi dari halte. Tidak jauh untuk suasana normal. Hanya sekitar lima menit berjalan kaki.

Tapi ketika suasana hujan, jarak dan waktu tempuh menjadi tidak begitu berpengaruh. Meskipun dekat, sang ibu tidak bisa begitu saja berjalan kaki. Ia bisa basah kuyup.

Ia berdiam sejenak di halte. Ia mengira-ngira apakah hujan akan segera reda. Ternyata, hujan masih akan turun deras.

Ada sesuatu yang sang ibu ingat. Ya, di tas jinjingnya ada ‘penyelamat’. Ada sebuah payung lipat yang biasa menetap di sana.

Tas pun ia periksa. Apakah di dalamnya masih tersimpan dengan baik sebuah payung. Ternyata, payung masih setia di sana.

Sang ibu pun membuka payung. Ia bersyukur, payung masih berfungsi dengan baik, meskipun sudah lama di dalam tas.

Sang ibu mengatakan dalam batinnya, “Payung memang tak bisa menghentikan hujan. Tapi ia bisa melindungi diri dari basah kuyup karena hujan.”

**

Kenyataan hidup ini kadang tak ubahnya seperti hujan. Ada hal-hal yang tidak kita inginkan terjadi begitu saja. Bisa musibah, sakit, krisis keuangan, dan lainnya.

Jangan merasa hebat untuk bisa menghentikan musibah, sakit, krisis keuangan, dan lainnya. Tapi, carilah ‘perlindungan’ yang bisa mencegah diri menjadi ‘basah kuyup’ dengan hal-hal berat itu.

Zikrullah memang tidak bisa menghentikan musibah, sakit, krisis keuangan, dan lainnya. Tapi dengan banyak zikir, hati akan terpayungi dari ‘basah kuyup’ karena musibah, sakit, krisis keuangan, dan yang tidak menyenangkan lainnya.

Perbanyaklah zikrullah, niscaya Allah akan menjadikan hati kita tenang. Meskipun lingkungan sekitarnya begitu bergoncang.

“Ingatlah, hanya dengan zikrullah, hati menjadi tenteram.” (QS. Ar-Ra’d: 28) [Mh]

 

Tags: Seperti Payung di Saat Hujan
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Mufti Taqi Usmani dan Ulama Terkemuka Pakistan Mengatakan Perang terhadap Israel adalah Wajib

Next Post

Awali Bulan Syawal dengan Pesan yang Kuat

Next Post
Awali Bulan Syawal dengan Pesan yang Kuat

Awali Bulan Syawal dengan Pesan yang Kuat

Warga Gaza Gelar Buka Puasa Bersama

Evakuasi Seribu Warga Gaza ke Indonesia

Michelle Ziudith dan Tissa Biani Jalankan Ibadah Umroh Bersama

Michelle Ziudith dan Tissa Biani Jalankan Ibadah Umroh Bersama

  • An Nahl Islamic School Gelar FunWalk 2026 Bertema One Family, One Journey

    An Nahl Islamic School Gelar FunWalk 2026 Bertema One Family, One Journey

    75 shares
    Share 30 Tweet 19
  • Hadis tentang Lima Malam saat Doa Tidak Tertolak

    520 shares
    Share 208 Tweet 130
  • Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    115 shares
    Share 46 Tweet 29
  • Funwalk An Nahl Islamic School Jadi Simbol Sinergi Orang Tua dan Sekolah Dampingi Anak

    71 shares
    Share 28 Tweet 18
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7912 shares
    Share 3165 Tweet 1978
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3444 shares
    Share 1378 Tweet 861
  • Ayat Al-Qur’an tentang Traveling

    581 shares
    Share 232 Tweet 145
  • Pengertian Mad Thobi’i, Mad Wajib Muttasil, dan Mad Jaiz Munfasil

    4103 shares
    Share 1641 Tweet 1026
  • 25 Nama Bayi Laki-Laki Berawalan Huruf Z dalam Bahasa Arab

    781 shares
    Share 312 Tweet 195
  • Contoh Format Isi CV Taaruf yang Bisa Kamu Ikuti

    407 shares
    Share 163 Tweet 102
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga