• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Senin, 10 November, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Nasihat

Perhatikan Saja Airnya

Desember 13, 2023
in Nasihat
Tentang Ibadah Kita di Sisi Allah

Ilustrasi, foto: imb.org

75
SHARES
576
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

SEORANG anak merasakan hidup di sebuah lingkungan baru. Banyak tetangga, dan tentu saja banyak komentar.

Setiap kali keluar rumah, sang anak merasakan hal yang tidak nyaman dari ‘kiri-kanan’nya. Ada saja tetangga yang komen.

“Itu anak mau ngapain keluar malam-malam, apa berani?”

Ada lagi yang komen, “Kok bajunya itu-itu aja. Apa nggak ada lagi baju yang lain?”

“Kasihan itu anak. Selalu dia yang disuruh ayah ibunya belanja ke warung!” Itu komen yang lain lagi.

“Aneh ya itu anak. Ayah ibunya putih, dianya malah agak hitam,” suara komen lain juga mengusik batinnya.

Akhirnya, sang anak memutuskan untuk tidak mau keluar rumah. Ia pusing dengan komen-komen tetangga yang menelisiknya di sepanjang jalan.

“Kenapa kamu nggak ma uke warung, Nak?” tanya ibunya suatu kali.

“Aku malas, Bu. Selalu aja ada yang komentar aneh tentang aku,” jawab sang anak, spontan.

“Baiklah kalau begitu,” sahut sang ibu. “Nanti kalau kamu mau keluar, bawa gelas berisi air ini. Jangan sampai tumpah,” ungkap sang ibu.

“Memangnya kenapa kalau tumpah, Bu?” tanya sang anak, penasaran.

“Ya kamu lihat saja nanti, kenapa kalau tumpah,” sergah ibunya meyakinkan. “Pokoknya, perhatikan saja airnya!” tambah sang ibu.

Sepulang dari warung, ibunya menanyakan apakah airnya tumpah. Sang anak menjawab tidak. Begitu pun di kesempatan lain dan lainnya lagi.

Suatu hari, sang ibu menanyakan ke sang anak apakah ada komen-komen di jalan sana. Sang anak menjawab, “Rasanya aku tak mendengarkan apa-apa, Bu!”

**

Kadang sebagian kita merasakan seperti yang dirasakan sang anak itu. Merasakan seperti begitu banyak orang yang komen tentang dirinya. Dan itu sangat tidak nyaman.

Obatnya sederhana: fokus saja ke tujuan yang kita lakukan, dan jangan sibukkan hati dan pikiran dengan apa yang orang komenkan tentang kita. Persis seperti perhatian sang anak dengan air dalam gelasnya. [Mh]

 

Tags: Perhatikan Saja Airnya
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Shalawat Asygil dan Sejarahnya

Next Post

Jeli dan Tangkas dalam Melaksanakan Kewajiban

Next Post
Jeli dan Tangkas dalam Melaksanakan Kewajiban

Jeli dan Tangkas dalam Melaksanakan Kewajiban

4 Manfaat Yogurt untuk Bayi, Dapat Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh Si Kecil

4 Manfaat Yogurt untuk Bayi, Dapat Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh Si Kecil

LAZ Assyifa Peduli Borong 3 Penghargaan di Indonesia Fundraising Award 2023

LAZ Assyifa Peduli Borong 3 Penghargaan di Indonesia Fundraising Award 2023

  • Tiga Pahlawan Wanita dari Tanah Minang untuk Indonesia

    Tiga Pahlawan Wanita dari Tanah Minang untuk Indonesia

    1123 shares
    Share 449 Tweet 281
  • Puluhan Kader Aisyiyah Batang Ikuti Baitul Arqam dan Pelatihan Muballighat

    72 shares
    Share 29 Tweet 18
  • Hari Kartini, Mengenal 4 Pahlawan Berhijab asal Indonesia

    743 shares
    Share 297 Tweet 186
  • Pengurus Wilayah Salimah Kalsel Selenggarakan Pelantikan Pengurus Baru

    69 shares
    Share 28 Tweet 17
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3186 shares
    Share 1274 Tweet 797
  • Stok Lauk Pauk Ramadan ala Dhila Sina

    229 shares
    Share 92 Tweet 57
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7598 shares
    Share 3039 Tweet 1900
  • Dari Mandi Lumpur Hingga Makan Cicak, Muhammadiyah Soroti Fenomena Ngemis Online di Tiktok

    98 shares
    Share 39 Tweet 25
  • Tutorial Hijab Nyai Ahmad Dahlan Sejak Tahun 1934

    543 shares
    Share 217 Tweet 136
  • Hari Pahlawan, Ini Daftar Nama 141 Pahlawan Muslim Indonesia

    294 shares
    Share 118 Tweet 74
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga