• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Selasa, 13 Mei, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Berita

Penggunaan Microbeads untuk Kecantikan Kini Dilarang

Juli 14, 2016
in Berita
71
SHARES
548
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
ADVERTISEMENT
Foto: newsscientist
Foto: newsscientist

Chanelmuslim.com-Teknik pengelupasan kulit mati yang populer digunakan dalam aneka produk kecantikan adalah microbeads. Kini, penggunaan microbeads dibatasi bahkan dilarang di beberapa negara karena disinyalir membahayakan ekosistem laut.

Apa sih microbeads itu? Microbeads merupakan partikel kecil yang ukurannya kurang dari 5 mm, terbuat dari bahan plastik dan umumnya digunakan untuk pengelupasan dan membersihkan kotoran di tubuh.

Dibalik kegunaannya itu, ternyata microbeads menyimpan ‘bom waktu’ bagi lingkungan alam sekitar. Spesies-spesies laut seringkali salah menganggap microbeads yang terbawa air ke lautan sebagai makanan mereka. Dilansir dari rsc.org, setidaknya ada 8 triliun microbeads yang hanyut terbawa ke habitat akuatik di lautan Amerika setiap harinya. Tentunya, jumlah yang tak sedikit ini dapat mempengaruhi keseimbangan alam, khususnya kualitas air laut beserta sumber-sumber kehidupannya yang lain. Pemakaian microbeads ini, seperti yang dilaporkan oleh UNEP, sejenis dengan exfoliating shower gel yang mengandung elemen plastik mikro yang sama dengan yang digunakan untuk kemasannya.

Berdasarkan penemuan itulah, Amerika berencana akan melarang pemakaian microbeads dalam aneka produk kecantikan dan perawatan kulit, dimulai dari bulan Juli 2017. Peraturan ini juga termasuk melarang penjualan produk-produk yang mengandung microbeads dimulai bulan Juli 2018.

Sebelum Amerika, Cosmetic Europe, yang merupakan representatif bisnis kosmetik dan personal care Eropa, telah terlebih dahulu merekomendasikan penghentian pemakaian microbeads ini sejak Oktober 2015. Tetapi rupanya belum ada tindakan lebih lanjut lagi.

Meskipun berguna untuk mengikis lapisan kulit mati di tubuh, sebaiknya kita juga mulai memikirkan dampaknya bagi keseimbangan hayati bumi ini. Masih ada bahan lain yang bisa digunakan untuk membersihkan tubuh, dengan bahan yang alami dan ramah lingkungan, misalnya kopi, gula, garam atau beras tumbuk.(ind/vem)

Previous Post

Gara-gara Pokemon Go, Perusahaan Singapura Pecat Pegawai Asing

Next Post

Jumlah Orang Menikah di Inggris Semakin Menurun

Next Post

Jumlah Orang Menikah di Inggris Semakin Menurun

Dewan Pers: Pengaruh Media TV Masih Dominan

Rashdul Kiblat, Pemerintah Imbau Umat Muslim Perbaiki Arah Kiblat

.:: TERPOPULER

Chanelmuslim.com

© 1997 - 2022 ChanelMuslim - Media Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2022 ChanelMuslim - Media Pendidikan dan Keluarga