• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Rabu, 5 November, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Tumbuh Kembang

5 Cara Turunkan Demam Anak Tanpa Obat

Oktober 1, 2025
in Tumbuh Kembang, Unggulan
5 Cara Turunkan Demam Anak Tanpa Obat

Foto: Pixabay

80
SHARES
612
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

SEBAGAI upaya menurunkan demam pada anak Bunda dapat menggunakan cara alami menurunkan demam pada anak tanpa obat:

1. Perbanyak asupan cairan

Saat anak demam, tubuhnya akan berupaya mendinginkan dirinya dengan cara mengeluarkan keringat namun berkeringat akan membuat cairan tubuh si kecil menjadi berkurang bahkan beresiko mengalami dehidrasi.

Semakin tinggi demam yang dialami anak, semakin besar juga resiko anak mengalami dehidrasi.

Untuk menurunkan demam anak sekaligus mencegah terjadinya dehidrasi Bunda dapat memberikan si kecil air minum yang banyak seperti dari ASI, air putih ataupun makanan berkuah.

Tapi perhatikan usia si kecil ya, sebelum usianya 6 bulan jangan berikan apapun selain ASI.

Baca Juga: Tips ketika Anak Demam dari Penulis Buku Berteman dengan Demam

5 Cara Turunkan Demam Anak Tanpa Obat

2. Kenakan pakaian yang tipis

Saat anak demam hindari memberikannya pakaian tebal dan berlapis-lapis atau bahkan menambahnya dengan selimut tebal.

Bunda sebaiknya memberikan cukup hanya satu lapis pakaian anak yang agak tipis untuk membantu menurunkan demam anak secara alami.

Namun jika si kecil merasa kedinginan berikan ia selimut tipis hingga ia kembali merasa hangat.

Follow Official WhatsApp Channel chanelmuslim.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

3. Kompres air hangat

Dikutip dari laman herminahospitals.com jika demam yang menyerang anak sudah cukup tinggi dan membuat anak kesulitan untuk tidur dan merasa sangat tidak nyaman sebaiknya bantulah dengan kompres air hangat. Namun pastikan suhunya tidak terlalu panas ya Bunda.

Bunda dapat membasahi kain dengan air hangat dan itu sudah cukup untuk membantu mengendalikan demam.

Kompres air hangat memicu produksi keringat yang akan membuat suhu tubuh menurun secara alami dari dalam.

Tak hanya itu kompres air hangat juga membantu melancarkan peredaran darah dan membuat si kecil lebih nyaman.

4. Cukupi waktu istirahat

Agar demam anak turun secara alami jangan lupa untuk memberikan anak waktu istirahat yang cukup.

Hal ini dikarenakan jika si kecil terlalu banyak beraktivitas ataupun bergerak maka suhu tubuhnya menjadi meningkat.

Jadi saat si kecil demam cukupi di waktu tidurnya ya Bunda agar ia lekas pulih.

5. Menjaga suhu kamar

Salah satu faktor yang menyebabkan suhu anak menjadi meningkat ialah saat ia merasakan kepanasan oleh karenanya pastikan suhu kamar yang ditempati anak tidak terlalu dingin dan tidak terlalu panas.

Jika kamar anak panas Bunda dapat menggunakan AC atau kipas angin yang diarahkan ke aliran udara jangan langsung diarahkan ke anak ya.

Itulah beberapa cara alami menurunkan demam pada anak, namun jika demam disertai kejang ataupun bintik merah sebaiknya segera bawa anak ke dokter.

Selain itu jika pada anak usia 3 bulan demam dengan suhu di atas 38 derajat celcius dan pada anak usia 2 tahun demam dengan suhu 38 derajat celcius lebih dari sehari juga sebaiknya segera bawa anak ke dokter ya Bunda.

Sumber: Dunia Parenting [Ln/Sdz]

Tags: 5 Cara Turunkan Demam Anak Tanpa Obat
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Kemenag Pastikan Proses Evakuasi dan Pemulihan Santri Ponpes Al-Khoziny Berjalan Cepat dan Baik

Next Post

Macam-Macam Rasa Takut dalam Pelajaran Tauhid

Next Post
Kisah Abdullah bin Ummi Maktum Dituntun Iblis ke Masjid

Macam-Macam Rasa Takut dalam Pelajaran Tauhid

BNPB Umumkan Satu Santri Meninggal Dunia Akibat Ambruknya Bangunan Ponpes di Sidoarjo

BNPB Umumkan Satu Santri Meninggal Dunia Akibat Ambruknya Bangunan Ponpes di Sidoarjo

Smesco Indonesia Gandeng LPPOM MUI Perkuat Penetrasi Produk Halal UMKM di Indonesia

Smesco Indonesia Gandeng LPPOM MUI Perkuat Penetrasi Produk Halal UMKM di Indonesia

  • Kreasikan Rayakan Milad ke-3: Merajut Cinta untuk UMKM dan Palestina

    Kreasikan Rayakan Milad ke-3: Merajut Cinta untuk UMKM dan Palestina

    71 shares
    Share 28 Tweet 18
  • Tiga Pahlawan Wanita dari Tanah Minang untuk Indonesia

    1096 shares
    Share 438 Tweet 274
  • Khalid bin Yazid, Filsuf Pertama dalam Islam

    426 shares
    Share 170 Tweet 107
  • Doa untuk Palestina Lengkap beserta Artinya

    1540 shares
    Share 616 Tweet 385
  • 4 Macam Mad Lazim, Berikut Ini Pengertian dan Contohnya

    5142 shares
    Share 2057 Tweet 1286
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7582 shares
    Share 3033 Tweet 1896
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3170 shares
    Share 1268 Tweet 793
  • Ada Apa dengan Sudan

    70 shares
    Share 28 Tweet 18
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    5106 shares
    Share 2042 Tweet 1277
  • Pengertian Mad Thobi’i, Mad Wajib Muttasil, dan Mad Jaiz Munfasil

    3984 shares
    Share 1594 Tweet 996
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga