• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Kamis, 13 November, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Syariah

Apakah termasuk Sunnah Mengajak Anak Kecil Ke Masjid?

November 2, 2022
in Syariah
Tangisan Umar bin Abdil Aziz Rahimahullah
98
SHARES
756
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

APAKAH termasuk sunnah mengajak anak kecil ke masjid? Mengenalkan anak-anak kita dengan mesjid, tentu menjadi salah satu bagian pendidikan orang tua pada anak-anak.

Namun, terkadang kehadiran anak-anak dianggap mengganggu. Tidak jarang juga orang dewasa membentak anak-anak untuk menyuruhnya diam dan tidak mengganggu.

Baca Juga: Trik Agar Anak Tak Gaduh di dalam Masjid

Apakah termasuk Sunnah Mengajak Anak Kecil ke Masjid?

Sebenarnya Rasulullah pun pernah membawa cucunya Hasan dan Husen saat mengimami shalat. Jadi membawa anak kecil ke mesjid apakah menjadi bagian dari sunnah Rasul?

Dari Syaddad Al-Laitsi radhiyallahuanhu berkata,”Rasulullah SAW keluar untuk shalat di siang hari entah dzhuhur atau ashar, sambil menggendong salah satu cucu beliau, entah Hasan atau Husain.

Ketika sujud, beliau melakukannya panjang sekali. Lalu aku mengangkat kepalaku, ternyata ada anak kecil berada di atas punggung beliau SAW. Maka Aku kembali sujud.

Ketika Rasulullah SAW telah selesai shalat, orang-orang bertanya,”Ya Rasulullah, Anda sujud lama sekali hingga kami mengira sesuatu telah terjadi atau turun wahyu”.

Beliau SAW menjawab, “Semua itu tidak terjadi, tetapi anakku (cucuku) ini menunggangi aku, dan aku tidak ingin terburu-buru agar dia puas bermain.” (HR. Ahmad, An-Nasai dan Al-Hakim)

Namun meski Rasul pernah membawa cucunya ke mesjid dan tidak melarangnya bermain, bukan berarti menjadi sunnah atau anjuran.

Hal ini menjadi kebolehan yang sifatnya darurat. Sebab apa yang beliau SAW lakukan itu tidak terjadi setiap hari. Tidak pernah diriwayatkan bahwa Rasulullah SAW datang lagi ke masjid mengajak anak-anak kecil cucunya. Dalam hadits tersebut tidak disebutkan berapakah umur Hasan dan Husen saat itu, diperkirakan masih usia balita.

Karena itu tidak ada satu pun ulama yang memandang bahwa perbuatan itu menjadi dasar anjuran untuk membawa anak-anak kecil umur dua tiga tahunan untuk ke masjid. Tetapi sekedar menjadi dasar kebolehan yang bersifat darurat.

Misalnya di rumah anak itu tidak ada yang menjaga, ibunya sedang keluar atau tengah sakit, dari pada anak usia tiga tahun ditinggal sendirian di rumah, boleh saja sekali waktu ayahnya dengan ‘terpaksa’ membawanya ke masjid.

Sebenarnya jika yang membawa anak balita ke masjid itu hanya satu orang, in sya Allah tidak akan berisik dan tidak akan berlarian kesana-kesini.

Sebab biasanya anak-anak usia balita menjadi ribut dan mengganggu ketika ada temannya. Tetapi kalau sendirian, sementara semua jamaah adalah orang dewasa, maka pada umumnya mereka tidak akan terlalu ribut atau mengganggu. [w/rumahfiqih.com/Cms]

Tags: Apakah termasuk sunnah mengajak anak kecil ke masjid?
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Pahlawan Hari Saqifah

Next Post

Membangun Kemitraan dan Kerjasama Suami Istri

Next Post
Membangun Kemitraan dan Kerjasama Suami Istri

Membangun Kemitraan dan Kerjasama Suami Istri

Pakai Jeruk Lemon untuk Atasi Mata Panda

Keadaan Orang-orang Beriman yang Berdosa

Pengaruh Buruk Rokok Terhadap Kenaikan Angka Stunting

Pengaruh Buruk Rokok Terhadap Kenaikan Angka Stunting

  • Ride for Palestine 2 Disambut Meriah di Batang, Semua Elemen Turun Tangan Dukung Aksi 1.000 KM untuk Palestina

    Ride for Palestine 2 Disambut Meriah di Batang, Semua Elemen Turun Tangan Dukung Aksi 1.000 KM untuk Palestina

    69 shares
    Share 28 Tweet 17
  • 4 Macam Mad Lazim, Berikut Ini Pengertian dan Contohnya

    5155 shares
    Share 2062 Tweet 1289
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7607 shares
    Share 3043 Tweet 1902
  • Beberapa Warna Hijab yang bisa Kamu Mix and Match dengan Gamis Hitam

    89 shares
    Share 36 Tweet 22
  • Tafsir Dua Ayat Terakhir Surat Yasin

    857 shares
    Share 343 Tweet 214
  • Dian Pelangi: Sambut Ramadan dengan Hati Bersih

    144 shares
    Share 58 Tweet 36
  • Doa untuk Palestina Lengkap beserta Artinya

    1558 shares
    Share 623 Tweet 390
  • Fenomena Godoksa di Korea Selatan

    101 shares
    Share 40 Tweet 25
  • FORTASI MTs Muhammadiyah Batang 2025: Adventure of the Habits Tanamkan Karakter Sejak Dini

    77 shares
    Share 31 Tweet 19
  • Kualitas Udara Memburuk, New Delhi India Menutup Semua Sekolah Darah

    82 shares
    Share 33 Tweet 21
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga