• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Senin, 12 Mei, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Parenting

Lima Karakter yang Harus Dimiliki Anak Usia Dini

Mei 27, 2021
in Parenting
Lima Karakter yang Harus Dimiliki Anak Usia Dini

(Foto: Pexels/Sharefaith)

73
SHARES
560
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
ADVERTISEMENT

ChanelMuslim.com – Sebagai orang tua, kita harus memastikan agar anak-anak kita sudah memiliki lima karakter utama berikut. Karakter yang harus dimiliki anak usia dini ini nantinya akan bermanfaat bagi kehidupan mereka.

Baca Juga: Peran Orang tua dalam Membentuk Karakter Anak di Jepang

Karakter yang Harus Dimiliki adalah Karakter Religius

Dilansir dari postingan akun instagram @paudpedia, karakter utama yang pertama adalah religius.

Karakter ini mencerminkan anak-anak yang beriman pada Tuhan Yang Maha Esa.

Hal ini diwujudkan dalam setiap kegiatannya melaksanakan ajaran agama.

Contohnya adalah selalu ikut beribadah dengan kedua orang tuanya, tidak lupa selalu berdoa, dan memiliki sikap toleransi dengan teman yang berbeda agama.

Kedua, karakter nasionalisme.

Sikap ini mencakup cara berpikir, bersikap, dan berbuat yang menunjukkan kesetiaan dan kepedulian terhadap negara.

Contohnya adalah senang dengan lagu Indonesia Raya, mengetahui warna bendera negara Indonesia, dan senang mengikuti lomba-lomba 17 Agustus.

Ketiga, karakter mandiri.

Karakter ini akan membuat anak tidak terlalu bergantung kepada orang lain. Dengan memiliki karakter ini, anak akan mempunyai rasa tanggung jawab dan selalu berusaha menyelesaikan tugas yang ada.

Contohnya adalah tidak takut apabila ditinggal saat bersekolah, makan sendiri, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Cerita Bereferensi Rabbani Bentuk Karakter Anak Muslim

Gotong Royong dan Integritas

Keempat, gotong royong.

Anak-anak nantinya akan selalu senang membantu orang-orang yang membutuhkan dan bisa menjalin komunikasi dengan baik.

Contohnya adalah senang membantu orang tua mengerjakan pekerjaan rumah, berbagi makanan, dan lain sebagainya.

Kelima, integritas.

Anak harus dilatih mempunyai sikap jujur, baik dalam perkataan maupun tindakan.

Contohnya adalah selalu mengerjakan tugas sekolah, malu apabila terlambat, dan sebagainya.

Itulah lima karakter utama yang harus dimiliki oleh anak usia dini.

Dengan adanya karakter-karakter tersebut, anak-anak diharapkan kelak menjadi pribadi yang baik dan bisa berkontribusi besar untuk agama dan negara. [Ind/Camus]

Tags: Hal yang harus dipelajari anakKarakter yang harus dimiliki anak
Previous Post

Membangun Kebahagiaan dalam Keluarga

Next Post

7 Waktu Disunnahkan untuk Mandi Besar

Next Post
7 Waktu Disunnahkan untuk Mandi Besar

7 Waktu Disunnahkan untuk Mandi Besar

Hukum Meminum Kopi

Hukum Meminum Kopi

Mengenal Satria, Satelit Republik Indonesia

Mengenal Satria, Satelit Republik Indonesia

.:: TERPOPULER

Chanelmuslim.com

© 1997 - 2022 ChanelMuslim - Media Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2022 ChanelMuslim - Media Pendidikan dan Keluarga