• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Rabu, 5 November, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Khazanah

Hakikat Bertetangga yang Baik

Maret 3, 2025
in Khazanah, Unggulan
Hakikat Bertetangga yang Baik

foto:pinterest

72
SHARES
551
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

BERTETANGGA yang baik sangat penting dalam menciptakan lingkungan yang harmonis dan nyaman.

Imam Amir bin Syarahil asy-Sya’bi rahimahullah berkata:

‏ليس حُسن الجوار أن تكفّ أذاك عن الجار، ولكنْ حُسن الجوار أن تصبر على أذى الجار

“Bertetangga dengan baik bukan sebatas Anda tidak mengganggu tetangga. Akan tetapi, bertetangga yang baik adalah Anda bersabar terhadap gangguan tetangga.” Tahdzibul Kamal, jilid 14 hlm. 38 (Faidah dari Syaikh Abdullah Al-Bukhari hafizhahullah).

Ustaz Faisal Kunhi mengatakan untuk perhatikanlah keadaan tetangga sebelum membeli rumah karena perangainya akan membuat kita nyaman atau tidak di tempat itu.

Dari Nafi’ ibnu ’Abdil Harits berkata, “Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

مِنْ سعَاَدَةِ الْمَرْءِ الْمُسْلِمِ: الْمَسْكَنُ الْوَاسِعُ، وَالْجَارُ الصَّالِحُ، وَالْمَرْكَبُ الْهَنِيْءُ

“Di antara kesenangan bagi seorang muslim adalah tempat tinggal yang luas, tetangga yang shalih dan kendaraan yang tenang.” (Shahih Lighairihi, yakni shahih dilihat dari jalur lainnya).

Follow Official WhatsApp Channel chanelmuslim.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

Ada seorang ulama yang menjual rumahnya dengan harga yang sangat mahal padahal kondisi rumahnya sangat sederhana, ketika ditanya kenapa engkau menjual rumahmu dengan harga yang tinggi? Beliau menjawab, “Aku tidak menjual rumahku tetapi yang aku jual adalah tetanggaku.”

Memang tidak ada tetangga yang sempurna, bahkan kalau kita berusaha mencarinya akhirnya kita tidak akan punya tetangga.

Berakhlak baik kepada tetangga bukan hanya tersenyum dan memberikan bantuan kepadanya, tetapi bersabar saat menghadapi gangguannya.

Hakikat Bertetangga yang Baik

Baca juga: Bertetangga dengan Non Muslim

Sebab jika kita mudah emosi dalam menghadapi gangguan tetangga, niscaya akan menganggu kenyamanan bertetangga.

Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda.

ثَلاَثَةٌ يَحِبُهُمُ الله، …….وَ الرَّجُلُ يَكُوْنَ لَهُ جَارٌ يُؤْذِيْهِ جَارُهُ فَيَصْبِرُ عَلَى اذَاهُ حَتَّى يُفَرَّقُ بَيْنَهُمَا مَوْتٌ أوْ ظُعُنٌ

“Tiga golongan yang dicintai Allah,……..dan laki-laki yang memiliki tetangga yang menyakitinya, kemudian ia bersabar menghadapi gangguannya hingga ajal memisahkan mereka.” (HR. Ahmad).

Dan hendaklah seseorang berdoa agar terhindar dari tetangga yang buruk dengan doa yang diajarkan oleh Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam, yaitu.

(اللهمَّ إنَّيْ أعُوْذُ بِكَ مِنْ جَارِ السُّوءِ في دَارِ الإقَامَةِ فإنَّ جَارَ البَادِيَةِ يَتَحَوَّلُ)

“Ya Allah, aku berlindung kepadamu dari tetangga yang buruk di akhirat, maka sesungguhnya tetangga badui beganti-ganti.” (HR. Bukhari).[Sdz]

Tags: Hakikat Bertetangga yang Baik
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Ketahui 18 Waktu Mustajab untuk Berdoa, Cara Cepat Doamu Dikabulkan

Next Post

Ini 10 Kuliner Solo yang Wajib Dicoba

Next Post
Secangkir Teh Buatan Bidadari

Ini 10 Kuliner Solo yang Wajib Dicoba

Apakah Boleh Muzakki Berzakat untuk Mustahik di Luar Daerahnya

Apakah Boleh Muzakki Berzakat untuk Mustahik di Luar Daerahnya

Vilonnè dan VLV Gelar Acara Bertajuk The Unveiling, Fashion dengan Kemewahan Premium

Vilonnè dan VLV Gelar Acara Bertajuk The Unveiling, Fashion dengan Kemewahan Premium

  • Kreasikan Rayakan Milad ke-3: Merajut Cinta untuk UMKM dan Palestina

    Kreasikan Rayakan Milad ke-3: Merajut Cinta untuk UMKM dan Palestina

    73 shares
    Share 29 Tweet 18
  • Khalid bin Yazid, Filsuf Pertama dalam Islam

    426 shares
    Share 170 Tweet 107
  • Tiga Pahlawan Wanita dari Tanah Minang untuk Indonesia

    1097 shares
    Share 439 Tweet 274
  • Doa untuk Palestina Lengkap beserta Artinya

    1541 shares
    Share 616 Tweet 385
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3170 shares
    Share 1268 Tweet 793
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7583 shares
    Share 3033 Tweet 1896
  • Ada Apa dengan Sudan

    70 shares
    Share 28 Tweet 18
  • 4 Macam Mad Lazim, Berikut Ini Pengertian dan Contohnya

    5142 shares
    Share 2057 Tweet 1286
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    5107 shares
    Share 2043 Tweet 1277
  • Pengertian Mad Thobi’i, Mad Wajib Muttasil, dan Mad Jaiz Munfasil

    3984 shares
    Share 1594 Tweet 996
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga