• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Jumat, 9 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Jendela Hati

Aku Tidak Mengantar Anak di Hari Pertama Sekolah

14/07/2022
in Jendela Hati
72
SHARES
551
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

ChanelMuslim.com – “Ummi birthday,” katanya sebelum tidur sambil memegang air minum dan kue kesukaannya serta minyak wangiku.

Anak ini memang manis. Bisa saja membuat senang hati ibunya. Dan aku pun galau antara siap-siap mau ke Puncak mengantar Ben (5 tahun) untuk masuk sekolah tahfidznya atau di rumah saja.

So wow deh!

Gurunya juga tidak setuju mamanya Ben mengantar Ben ke sekolah di hari pertama.

Supir bilang, “Ibu di rumah saja.”

Suster juga bergegas menyatakan, “Ibu besok tak usah nganter yaa.”

Bahkan tukang kuda di Puncak pun ikutan tidak setuju ibu menemani Ben masuk sekolah di hari pertama.

Semua kompak tidak setuju. Mamanya Ben mengantar anak ke sekolah di hari pertama. Padahal para pejabat mewanti-wanti orang tua untuk mengantar anaknya di hari pertama bersekolah.

Kenapa? Karena Ben kalau aku datang ke sekolah, dia mau pulang saja dan hanya ingin belajar sama Umi. Karena dia tahu, Uminya juga punya sekolahan dan Umi kalau di rumah bisa main sekolah-sekolahan. Umi juga katanya lebih lucu dari ibu guru. Umi juga rajin menyalakan muroja’ah sambil menonton film kartun.

Selain itu, Umi juga bisa masak dan lebih enak dari pada makanan di sekolah. “Bersama Umi enak,” katanya. “Hmm, Umi wangi.”

Jadi hari pertama sekolah aku tidak mengantar anak. Khawatir anaknya tidak mau sekolah. Hmm… lucu kan?

Yang lucu siapa? Tukang kuda. Hehe…

Katanya, “Kalau ibu mengantar, biasanya Ben senang lalu minta naik kuda. Padahal sudah di pesan oleh ustaz-ustaz di JIBBS untuk anak-anak sekolah main kuda. Tapi jadwal kacau karena kuda dipakai oleh Ben.

Iya deh. Semua kompak.

Sabda Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wa sallam, “Kamu sekalian adalah pemimpin, dan kamu sekalian bertanggung jawab atas orang yang dipimpinnya. Seorang Amir (raja) adalah pemimpin, seorang suami pun pemimpin atas keluarganya, dan isteri juga pemimpin bagi rumah suaminya dan anak-anaknya. Kamu sekalian adalah pemimpin dan kamu sekalian akan diminta pertanggungjawabannya atas kepemimpinannya.” (Hadits shahih: Diriwayatkan oleh al-Bukhari (no. 893, 5188, 5200), Muslim (no. 1829), Ahmad (II/5, 54, 111) dari Ibnu ‘Umar radhi-yallaahu ‘anhuma. Lafazh ini milik al-Bukhari)

 

Website:

https://ChanelMuslim.com/jendelahati

https://www.jakartaislamicschool.com/category/principal-article/

Facebook Fanpage:

https://www.facebook.com/jisc.jibbs.10

https://www.facebook.com/Jakarta.Islamic.Boys.Boarding.School

Instagram:

www.instagram.com/fifi.jubilea

Twitter:

https://twitter.com/JIScnJIBB

Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Dari Hafiz Menjadi Calon Pemimpin Masa Depan

Next Post

Mahasiswi STKIP PGRI Ponorogo Kreasikan Lilin Hias dari Bahan Minyak Jelantah

Next Post

Mahasiswi STKIP PGRI Ponorogo Kreasikan Lilin Hias dari Bahan Minyak Jelantah

Muslimah Wahdah Islamiyah Gelar Pelatihan Basic Instinct in the Digital Age

Allianz Life Syariah Perkenalkan Peluang Wirausaha Bagi Para Milenial

  • Delapan Tips Menebalkan Rambut dengan Efektif

    Delapan Tips Menebalkan Rambut dengan Efektif

    171 shares
    Share 68 Tweet 43
  • Teluk Manado Sulawesi Utara jadi Lokasi Menyelam Terbaik di Bumi

    123 shares
    Share 49 Tweet 31
  • Jangan Terbawa Arus

    130 shares
    Share 52 Tweet 33
  • Batik Danar Hadi Tampilkan Fashion Show Bertema Kembang Parang

    202 shares
    Share 81 Tweet 51
  • Cara Mendapatkan Syafaat di Hari Kiamat

    161 shares
    Share 64 Tweet 40
  • Resep Singkong Keju Goreng

    121 shares
    Share 48 Tweet 30
  • Kebijaksanaan Nabi Sulaiman ketika Memutuskan Perkara Dua Orang Ibu yang Berselisih karena Anaknya Dibawa Serigala

    148 shares
    Share 59 Tweet 37
  • 7 Akun Instagram Influencer Dakwah yang Bikin Kita Nggak Ketinggalan Berita Terkini

    748 shares
    Share 299 Tweet 187
  • Poin Penting Perjalanan Isra’ Mi’raj dari Surat Al-Isra’ Ayat 1

    1642 shares
    Share 657 Tweet 411
  • Wanita yang Mendapat Salam dari Rabbnya

    129 shares
    Share 52 Tweet 32
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga