• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Sabtu, 11 Oktober, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Berita

Ciutan Gadis Cilik dari Aleppo Ini Curi Perhatian Dunia

Oktober 4, 2016
in Berita
71
SHARES
547
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

banChanelMuslim.com – Bana Alabed, gadis cilik berumur tujuh tahun mengunggah fotonya di Twitter seminggu yang lalu, ia terlihat tengah duduk dengan buku di mejanya, serta boneka di belakangya.

“Selamat sore dari Aleppo,” tulisnya. “Saya membaca untuk melupakan perang.”

Cuitan Bana dalam bahasa Inggris dibantu oleh ibunya yang merupakan seorang guru, membawa angin segar dalam perjuangan yang mereka hadapi di wilayah yang dikuasai pemberontak di Aleppo timur.

Dalam sebuah foto lainnya, Bana tampak terlihat dengan adik-adik lelakinya – Mohamed lima tahun, dan Noor, tiga tahun – dengan tulisan “menggambar bersama adik-adik sebelum pesawat (tempur) datang.”

“Kami membutuhkan ketenangan untuk menggambar.”

Sebuah video pendek menunjukkan ketiganya sedang bersama di kamar tidur. “Kami akan hidup selamanya bersama-sama,” kata Bana, sambil tertawa dan memeluk saudara-saudaranya.

Bom-bom itu menghantam rumah di depan kami, seperti yang Anda lihat,” bunyi salah satu tulisannya, disertai dengan sebuah foto buram dari bangunan yang hancur.

“Nyawa saya bisa melayang kapan saja dengan bom-bom di sini.”

Pasukan Rusia dan Suriah mengebom wilayah Aleppo timur terus menerus selama berminggu-minggu.

Akun Twitter @alabedbana sudah mengumpulkan ribuan pengikut dalam beberapa hari terakhir.

Namun, dalam percakapan dengan BBC, ia mengatakan putrinya benar-benar “ingin dunia mendengar suara kami.”

Sejumlah cuitannya menantang kenyamanan. Tapi Bana, yang sudah kehilangan temannya dalam pemboman sebuah rumah di dekatnya, sudah begitu banyak terpapar kekejaman perang.

“Ia melihat semuanya di sini,” kata Fatemah. “Ia melihat temannya tewas, dan rumahnya dibom. Ia juga melihat sekolahnya dibom. Jadi hal itu mempengaruhi dirinya.”

Namun meski demikian, Fatemah mengatakan putrinya beruntung.

Dalam video call yang tersendat-sendat dengan BBC, Bana mengarahkan kamera kepada sang ibu, yang membantunya dengan jawaban yang lebih sulit.

Ia ingin menjadi seorang guru ketika dewasa nanti, seperti ibunya dan berharap bisa mengajar bahasa Inggris juga.[af/bbc]

Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Aktris Nigeria Ini Dijatuhi Sanksi karena Berpelukan di Depan Kamera

Next Post

Protes RUU Larangan Aborsi Ribuan Perempuan Polandia Turun ke Jalan

Next Post

Protes RUU Larangan Aborsi Ribuan Perempuan Polandia Turun ke Jalan

Saat Umar bin Khathab pun Diam

Saat Umar bin Khathab pun Diam

Hingga Selasa (4/10) : 100 Ribu Jamaah Telah Berada di Tanah Air

  • Perang Pemikiran, Louis IX, dan Alasan Kenapa Umat Hari Ini Diam Atas Palestina

    Doa untuk Palestina Lengkap beserta Artinya

    1476 shares
    Share 590 Tweet 369
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7489 shares
    Share 2996 Tweet 1872
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    4977 shares
    Share 1991 Tweet 1244
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3095 shares
    Share 1238 Tweet 774
  • Doa Rabithah dan Keutamaan Membacanya

    2010 shares
    Share 804 Tweet 503
  • Empat Kebaikan Dunia dan Akhirat

    837 shares
    Share 335 Tweet 209
  • 2 Tahun Badai Al-Aqsa, Asma Nadia: Kita Tidak Boleh Terbiasa dengan Pembantaian Ini

    67 shares
    Share 27 Tweet 17
  • 25 Nama Bayi Laki-Laki Berawalan Huruf Z dalam Bahasa Arab

    657 shares
    Share 263 Tweet 164
  • Bersikap Adil meski terhadap Musuh

    66 shares
    Share 26 Tweet 17
  • 5 Nama Potongan Rambut Pria agar Tidak Qaza`

    1713 shares
    Share 685 Tweet 428
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga