• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Jumat, 30 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Wisata

Gunung Lumpur di Grobogan Kini Ramai Dikunjungi Wisatawan

19/04/2025
in Wisata
Gunung Lumpur di Grobogan Kini Ramai Dikunjungi Wisatawan

Foto: egsa.geo.ugm.ac.id

87
SHARES
672
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

BLEDUG Kramesan adalah mud volcano atau gunung lumpur. Lokasinya berada di Kalanglundo, Ngaringan, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah.

Bledug Kramesan adalah fenomena alam munculnya semburan lumpur atau gas dari dalam bumi yang membentuk endapan lumpur di sekitarnya hingga seperti gunung baru.

Bledug Kramesan berada di tengah hamparan persawahan, sehingga pengunjung harus berjalan kaki. Akses ke sana paling mudah adalah melalui Dusun Medang. Jika menggunakan Google Maps, ketik Mushoa Alhidayah.

Nantinya di depan mushala itu akan ada jalan dari tanah. Pengunjung yang menggunakan sepeda motor bisa melalui jalan itu untuk mendekat ke lokasi bledug.

Baca juga: Pendakian Gunung Merbabu Via Selo Kembali Dibuka Mulai 18 April 2025

Gunung Lumpur di Grobogan Kini Ramai Dikunjungi Wisatawan

Perjalanan nantinya akan melalui jalan tanah di persawahan, sehingga lebih baik dilakukan saat musim kemarau. Jika hujan, kondisinya akan licin dan menyusahkan.

Sepeda motor pun tidak bisa mencapai lokasi bledug. Pengunjung masih harus berjalan kaki sekitar 5 sampai 10 menit melalui pematang sawah.

Untuk sampai ke puncak gunung lumpur ini kamu hanya butuh waktu berjalan kaki sekitar satu menit.

Di puncak, terdapat semacam lubang kawah berisi lumpur cair yang sesekali meletup mengeluarkan lumpur dan gas.

Saat hendak meletup, terdengar suara seperti gemuruh guntur dari dalam gunung ini. Letupan lumpur lalu terjadi dan tercium bau gas.

Ketinggian gunung lumpur ini adalah sekitar 8 meter. Jika ingin berkunjung, maka waktu paling pas adalah pada pagi dan sore hari.

Follow Official WhatsApp Channel chanelmuslim.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

Pada siang hari, sengatan sinar matahari akan terasa panas. Selain itu, usahakan berkunjung saat cuaca cerah. Jika hujan jalan tanah dan pematang sawah akan licin.

Kemudian saat naik ke puncak, jangan terlalu dekat dengan kawah untuk mengantisipasi agar tidak sampai terjatuh ke dalam kawah, juga ada risiko tanah sekitar kawah ambles.

Pengunjung juga diimbau tidak lama-lama saat berada di puncak karena juga ada risiko gas beracun yang keluar dari kawah. [Din]

Tags: Gunung Lumpur di Grobogan Kini Ramai Dikunjungi Wisatawan
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Bahagia Itu di Pikiran

Next Post

Gubernur Pramono Anung Apresiasi Kiprah Muhammadiyah DKI Jakarta

Next Post
Gubernur Pramono Anung Apresiasi Kiprah Muhammadiyah DKI Jakarta

Gubernur Pramono Anung Apresiasi Kiprah Muhammadiyah DKI Jakarta

Beberapa Jenis Bahan Pakaian Anti Air, Selain Bahan Parasut

Beberapa Jenis Bahan Pakaian Anti Air, Selain Bahan Parasut

Tips Agar Anak-Anak Tidak Takut Pergi ke Dokter Gigi

Tips Agar Anak-Anak Tidak Takut Pergi ke Dokter Gigi

  • Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    100 shares
    Share 40 Tweet 25
  • Hadis tentang Lima Malam saat Doa Tidak Tertolak

    498 shares
    Share 199 Tweet 125
  • Kehadiran Deswita Maharani dan Ferry Maryadi di Acara Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi Menambah Kesan Hangat

    70 shares
    Share 28 Tweet 18
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3438 shares
    Share 1375 Tweet 860
  • Rekomendasi Baju Lebaran 2026, Selain Rompi Lepas

    6707 shares
    Share 2683 Tweet 1677
  • Contoh Format Isi CV Taaruf yang Bisa Kamu Ikuti

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7903 shares
    Share 3161 Tweet 1976
  • Pengertian Mad Thobi’i, Mad Wajib Muttasil, dan Mad Jaiz Munfasil

    4098 shares
    Share 1639 Tweet 1025
  • Outfit Aurelie Hermansyah saat Datangi Acara Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi

    70 shares
    Share 28 Tweet 18
  • Kebiasaan Pagi yang bisa Menjaga Otak agar Tetap Sehat

    67 shares
    Share 27 Tweet 17
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga