• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Selasa, 13 Mei, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Tips

Panduan Merawat AC agar Tidak Boros Listrik

Juni 15, 2021
in Tips, Unggulan
Panduan  Merawat AC agar Tidak Boros Listrik

Freepik

81
SHARES
626
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
ADVERTISEMENT

ChanelMuslim.com – Air Conditioner (AC) sudah jadi kebutuhan terutama di daerah perkotaan atau daerah dengan cuaca panas. AC hampir tidak pernah lepas dari keseharian.

Freepik

Baik di rumah, perkantoran dan dimana saja Manfaat penyejuk ruangan satu ini memang sudah diakui. Tapi dibalik manfaatnya yang menyejukkan. Kita sebagai pengguna penyejuk ruangan ini harus tahu beberapa tips agar penggunaan AC tidak boros listrik.

Berikut tips yang bisa diterapkan agar tidak boros listrik:

1. Gunakan Suhu 26 Derajat Celcius dari AC

Suhu yang sangat baik, nyaman dan tepat dipilih adalah suhu 26 derajat Celcius karena suhu ini suhu yang cocok bagi pengguna AC dan aman bagi tubuh kita agar terhindar dari sakit. Selain itu suhu ini juga irit listrik.

2. Ubah Mode “Dry” saat udara terlalu panas dan lembab

Saat musim hujan udara biasanya menjadi panas dan lembab. Sehingga pada cuaca ini kita harus mengganti mode dari “cool” menjadi “dry”. Model dry tidak hanya bisa menyerap udara lembab tetapi juga bisa membuat listrik kita irit banyak.

Apalagi mode “cool” membuat kipas AC akan terus berputar dengan kencang sampai suhu ruangan dingin hal ini sangat membuang listrik.

Sementara mode “dry” akan berputar lebih lambat dan stabil, sehingga listrik yang digunakan juga lebih irit.

3. Buka Jendela Setiap 3 Jam Sekali

Ketahuilah, air conditioner yang sudah menyala selama 3 jam akan membuat udara tidak segar lagi. Jadi usahakan setiap 3 jam sekali buka jendela untuk berganti udara segar.

4. Arahkan mulut AC ke arah atas

Pastikan setelah menyalakan penyejuk ruangan, arah mulut air conditioner ke atas agar angin dari air conditioner lebih cepat memenuhi ruangan dan lebih stabil.

Baca Juga: Tips Menghemat Baterai HP Saat Mati Lampu

5. Tidur menyamping saat penyejuk udara menyala

Ketahuilah tidur telentang saat AC menyala akan membuat mulut kering dan angin nya tidak baik untuk kesehatan tubuh.

6. Buka AC dulu, baru tutup jendela

Ternyata tahap menghidupkan Air Conditioner yang baik itu adalah hidupkan terlebih dahulu kemudian baru tutup jendela. Manfaatnya adalah agar udara yang kotor di dalam AC bisa keluar terlebih dahulu, setelah berputar beberapa saat, baru tutup jendela.

7. Biarkan tetap menyala Air Conditioner jika hanya ditinggalkan sebentar

Banyak sekali orang yang hanya karena ingin irit , mereka juga tetap mematikan penyejuk ruangan meski hanya pergi sebentar. Padahal tahukah cara ini akan membuat listrik lebih boros dan tidak baik untuk mesinnya.

8. Saat masuk ruangan jangan langsung hidupkan penyejuk ruangan

Tahukan kebiasaan langsung menyalakan Air Conditioner saat masuk ruangan adalah kebiasaan yang tidak bagus. Bila kita masuk dari tempat yang memiliki suhu yang sangat tinggi dan langsung menyalakan AC yang bersuhu rendah. Maka tubuh kita tidak akan sempat beradaptasi dan menyebabkan tekanan darah kita melonjak menjadi tinggi. Hal ini tidak baik, terutama bagi yang memiliki jantung lemah.

Saat masuk ruangan jangan langsung menyalakan. Biarkan suhu tubuh kita menyesuaikan suhu ruangan baru nyalakan AC.

Nah, itulah 8 Panduan Merawat AC agar tidak boros listrik yang bisa dipraktikkan. Semoga bermanfaat. [jwt]

Tags: cara merawat AC hemat energiTips merawat AC
Previous Post

Jakarta Memasuki Fase Genting Covid-19, Anies Ingatkan Bahaya Jumlah Pasien Tak Terkendali

Next Post

Curug Cimahi Rainbow, Referensi Wisata Akhir Pekan

Next Post
Curug Cimahi Rainbow, Referensi Wisata Akhir Pekan

Curug Cimahi Rainbow, Referensi Wisata Akhir Pekan

Hukum dan Dalil Istighatsah

Hukum dan Dalil Istighatsah

doa dan

Doa dan Ramah

.:: TERPOPULER

Chanelmuslim.com

© 1997 - 2022 ChanelMuslim - Media Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2022 ChanelMuslim - Media Pendidikan dan Keluarga