• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Selasa, 4 November, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Khazanah

Rasa Takut setelah Ibadah

Januari 6, 2023
in Khazanah
Dibukakan pintu kesenangan, lalu disiksa secara tiba-tiba

Foto: Pexels/Pille Kirsi

78
SHARES
603
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

PERNAHKAH kamu merasakan takut setelah ibadah? Ketakutan ini membuat kita makin taat kepada Allah. Allah ‘Azza wa Jalla berfirman :

“Dan mereka yang memberikan apa yang mereka berikan (sedekah) dengan hati yang penuh dengan rasa takut, (karena mereka itu yakin) bahwa sesungguhnya mereka akan kembali kepada Rabbnya” (QS. Al-Mu’minun [23]: 60)

Baca Juga: Musuh Berani karena Kita Takut

Rasa Takut setelah Ibadah

Aisyah رضي الله عنها telah berkata :
“Wahai Rasulullah, maksud firman Allah QS. 23:60 (di atas), apakah karena orang itu telah mencuri, berzina dan meminum khamar, lantas dia takut apabila bertemu Allah kelak ?”

Rasulullah ﷺ menjawab : “Bukan begitu wahai puteri ash-Shiddiq, tetapi mereka adalah orang-orang yang senantiasa melakukan shalat, berpuasa & bershadaqah, tetapi mereka khawatir kalau amalan mereka itu tidak diterima oleh Allah.” (HR. Ahmad VI/159, 205 no. 25263, at-Tirmidzi no. 3175, Ibnu Majah no. 4198 dan al-Hakim II/293-294)

Hasan al-Bashri رَحِمَهُ الله berkata :
“Mereka itu telah beramal ketaatan dan juga telah bersungguh-sungguh dalam melakukannya tetapi mereka takut kalau amalan mereka ditolak.” (Al-Muhadzdzab min Madaarijis Saalikin hal 149)

Saudaraku, jangan sombong & percaya diri bahwa amal kita sudah pasti diterima, karena hakikatnya semua masih misteri, & hanya Allah-lah yang mengetahuinya.

Rasa takut kepada Allah setelah beramal merupakan salah satu rahasia utk tetap bersemangat dalam beribadah kepada Allah sepanjang hidup kita di dunia ini. [Cms]

Ustaz Najmi Umar Bakkar
https://telegram.me/najmiumar

Tags: Rasa takut setelah ibadah
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Sambut Awal Tahun, KB Bukopin Syariah Bekasi Berbagi Santunan kepada Anak Yatim

Next Post

Menjadikan Anak agar Matang di Usia Akil Balig

Next Post
Sikap yang Tepat dalam Mendidik Anak di Usia Baligh

Menjadikan Anak agar Matang di Usia Akil Balig

6 Makna Doa, Tidak Hanya Berarti Permohonan

6 Makna Doa, Tidak Hanya Berarti Permohonan

Takdir untuk Mukmin selalu Baik

Jangan Merasa Aman dari Siksa Kubur

  • Teks Khutbah Gerhana Bulan Dirilis Kemenag RI

    Teks Khutbah Gerhana Bulan Dirilis Kemenag RI

    86 shares
    Share 34 Tweet 22
  • Ada Apa dengan Sudan

    70 shares
    Share 28 Tweet 18
  • BKMT Mimika Baru Gelar Pengajian Gabungan

    73 shares
    Share 29 Tweet 18
  • Doa untuk Palestina Lengkap beserta Artinya

    1539 shares
    Share 616 Tweet 385
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7581 shares
    Share 3032 Tweet 1895
  • 4 Macam Mad Lazim, Berikut Ini Pengertian dan Contohnya

    5142 shares
    Share 2057 Tweet 1286
  • Tiga Pahlawan Wanita dari Tanah Minang untuk Indonesia

    1095 shares
    Share 438 Tweet 274
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3168 shares
    Share 1267 Tweet 792
  • Pengertian Mad Thobi’i, Mad Wajib Muttasil, dan Mad Jaiz Munfasil

    3983 shares
    Share 1593 Tweet 996
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    5106 shares
    Share 2042 Tweet 1277
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga