• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Jumat, 9 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Khazanah

Ini Orang yang Bangkrut Menurut Rasulullah

21/08/2021
in Khazanah
Ini Orang yang Bangkrut Menurut Rasulullah

Ini Orang yang Bangkrut Menurut Rasulullah (Foto: Pexels/Towfqu barbhuiya)

132
SHARES
1k
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

ChanelMuslim.com – Rasulullah bertanya kepada para sahabat terkait siapa orang yang bangkrut. Para sahabat kebanyakan menjawab adalah mereka yang tidak punya uang atau harta benda. Namun, bukan itulah yang termasuk ciri dari orang yang bangkrut.

Baca Juga: Tahukah Siapa Orang yang Bangkrut?

Orang yang Bangkrut Menurut Rasulullah

Rasulullah shalallahu ‘alaihi wasallam pernah bertanya:

  • أَتَدْرُونَ مَا الْمُفْلِسُ؟ قَالُوا: الْمُفْلِسُ فِينَا مَنْ لَا دِرْهَمَ لَهُ وَلَا مَتَاعَ. فَقَالَ: إِنَّ الْمُفْلِسَ مِنْ أُمَّتِي يَأْتِي يَوْمَ الْقِيَامَةِ بِصَلَاةٍ وَصِيَامٍ وَزَكَاةٍ وَيَأْتِي قَدْ شَتَمَ هَذَا، وَقَذَفَ هَذَا، وَأَكَلَ مَالَ هَذَا، وَسَفَكَ دَمَ هَذَا، وَضَرَبَ هَذَا، فَيُعْطَى هَذَا مِنْ حَسَنَاتِهِ وَهَذَا مِنْ حَسَنَاتِهِ، فَإِنْ فَنِيَتْ حَسَنَاتُهُ قَبْلَ أَنْ يُقْضَى مَا عَلَيْهِ أُخِذَ مِنْ خَطَايَاهُمْ فَطُرِحَتْ عَلَيْهِ ثُمَّ طُرِحَ فِي النَّارِ

“Tahukah kalian, siapakah orang yang bangkrut itu?”

Para sahabat menjawab;
“Orang yang sudah tidak memiliki dirham atau dinar.”

Rasulullah shalallahu ‘alaihi wasallam berkata;
“Orang yang bangkrut dari umatku (kaum muslimin) adalah orang yang datang pada hari kiamat membawa pahala shalat, puasa, dan zakat.

Akan tetapi, dia juga membawa dosa-dosa (karena) dia telah mencela orang ini, memakan harta orang ini, menumpahkan darah orang ini, dan memukul orang ini. Lantas, orang yang dizalimi ini diberi sebagian kebaikan-kebaikannya, dan yang lain juga diberi sebagian kebaikan-kebaikannya.

Apabila kebaikannya sudah habis dan seluruh kewajibannya belum tertunaikan, maka sebagian dosa-dosa mereka (orang-orang yang dizaliminya) akan dipikulkan kepadanya, lalu dia dilempar ke dalam neraka.”
(HR. Muslim).

Baca Juga: Bangkrut Akhirat Lebih Mengerikan

Diazab sesuai Kadar Kezalimannya

Dilansir channel telegram Khazanah Islam yang mengambil dari sumber asysyariah.com, Asy-Syaikh Muhammad bin Shalih al-‘Utsaimin rahimahullah berkata, “Hadits ini tidaklah berarti seorang muslim yang zalim akan kekal di dalam neraka.

Namun, dia akan diazab sesuai dengan kadar perbuatan kezalimannya terhadap orang lain yang belum tertunaikan sehingga diberikan kejelekan-kejelekan orang lain itu kepadanya.

Setelah itu, dia akan masuk ke dalam surga, karena seorang muslim tidak akan kekal di dalam neraka.

Akan tetapi, (yang harus kita ingat) neraka itu apinya sangat panas. Seseorang tidak mungkin bisa sabar bertahan menghadapi panas api di dunia walaupun hanya sesaat saja, apalagi api neraka. (Syarh Riyadhus Shalihin 1/532)

Sahabat Muslim, semoga kita semua bukan termasuk orang-orang yang bangkrut agar tidak sia-sia amalan-amalan yang kita kerjakan. Mari kita jauhi perbuatan mencela orang, memakan harta orang lain, menumpahkan darah, dan memukul orang lain. [Cms]

Tags: orang yang bangkrut
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Kisah Nabi Ibrahim Dikunjungi Malaikat

Next Post

Laznas BMH Jatim Berbagi Bareng Anak Yatim di 21 Kota

Next Post
Laznas BMH Jatim Berbagi Bareng Anak Yatim di 21 Kota

Laznas BMH Jatim Berbagi Bareng Anak Yatim di 21 Kota

Kemeriahan Sesi Penutup Festival Kepemimpinan Pertama di Indonesia

Kemeriahan Sesi Penutup Festival Kepemimpinan Pertama di Indonesia

Olahraga yang Dianjurkan untuk Penderita Penyakit Jantung

Olahraga yang Dianjurkan untuk Penderita Penyakit Jantung

  • Teluk Manado Sulawesi Utara jadi Lokasi Menyelam Terbaik di Bumi

    Teluk Manado Sulawesi Utara jadi Lokasi Menyelam Terbaik di Bumi

    105 shares
    Share 42 Tweet 26
  • Delapan Tips Menebalkan Rambut dengan Efektif

    149 shares
    Share 60 Tweet 37
  • Batik Danar Hadi Tampilkan Fashion Show Bertema Kembang Parang

    197 shares
    Share 79 Tweet 49
  • Cara Mendapatkan Syafaat di Hari Kiamat

    157 shares
    Share 63 Tweet 39
  • Jangan Terbawa Arus

    123 shares
    Share 49 Tweet 31
  • Resep Singkong Keju Goreng

    118 shares
    Share 47 Tweet 30
  • 7 Akun Instagram Influencer Dakwah yang Bikin Kita Nggak Ketinggalan Berita Terkini

    745 shares
    Share 298 Tweet 186
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7811 shares
    Share 3124 Tweet 1953
  • Poin Penting Perjalanan Isra’ Mi’raj dari Surat Al-Isra’ Ayat 1

    1638 shares
    Share 655 Tweet 410
  • Wanita yang Mendapat Salam dari Rabbnya

    126 shares
    Share 50 Tweet 32
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga