• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Selasa, 21 Oktober, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Khazanah

Bahkan, Hal-hal Kecil Pun Ada Banyak Maknanya

September 11, 2024
in Khazanah, Unggulan
Bahkan, Hal-hal Kecil Pun Ada Banyak Maknanya

foto:pinterest

74
SHARES
566
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

SAHABATKU, ternyata hal-hal kecil yang mungkin dianggap remeh ternyata memiliki banyak makna.

Ustaz Cahyadi Takariawan menjelaskan ada satu kaidah menyatakan, jika tidak mampu mendapatkan semuanya, jangan meninggalkan semuanya.

Kaidah itu berbunyi:

ما لا يدرك كله لا يترك كله

Misalnya, kita ingin membantu semua orang yang sedang kesulitan di masa pandemi.

Tetapi karena sangat banyak orang yang kesulitan, kita tidak bisa membantu mereka semuanya. Akhirnya tidak jadi membantu.

Penerapan kaidah di atas, tetaplah membantu sesuai kemampuan kita.

Follow Official WhatsApp Channel chanelmuslim.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

Jika ada seribu orang di sekitar kita yang memerlukan bantuan karena kesulitan hidup di masa pandemi, sementara kita hanya mampu membantu sepuluh orang saja, tetaplah lakukan.

Jangan mengurungkan niat untuk membantu, karena tidak bisa membantu semua orang.

Bahkan seandainya hanya mampu membantu satu orang saja dari seribu orang itu, tetaplah lakukan.

Perbuatan baik, kita lakukan sesuai kemampuan.

Ketika tidak bisa membantu secara materi, kita bisa membantu dalam berbagai wujud dan bentuk yang lain lagi.

Kita tidak boleh mermehkan kebaikan, meskipun tampak sepele dan kecil.

Bahkan, Hal-hal Kecil Pun Ada Banyak Maknanya

Baca juga: Makna Sebuah Panggilan

Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam telah bersabda:

وَلاَ تَحْقِرَنَّ شَيْئًا مِنَ الْمَعْرُوفِ وَأَنْ تُكَلِّمَ أَخَاكَ وَأَنْتَ مُنْبَسِطٌ إِلَيْهِ وَجْهُكَ إِنَّ ذَلِكَ مِنَ الْمَعْرُوفِ

“Janganlah meremehkan kebaikan sedikitpun walau hanya berbicara kepada saudaramu dengan wajah yang cerah kepadanya. Amalan tersebut adalah bagian dari kebajikan” (HR. Abu Daud no. 4084 dan Tirmidzi no. 2722).

Syaikh Muhammad bin Shalih Al ‘Utsaimin menjelaskan, “Dalam hadits di atas, Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam memerintahkan Jabir bin Sulaim agar tidak meremehkan kebaikan sekecil apapun. Setiap kebaikan hendaklah dilakukan, baik berupa ucapan maupun perbuatan. Kebaikan sekecil apapun jangan diremehkan. Kebaikan itu adalah bagian dari berbuat ihsan, dan Allah mencintai orang-orang yang berbuat ihsan.”

Jika kita tidak mampu membantu semua orang, tetaplah membantu sesuai kesanggupan.

Jika tidak mampu membantu dalam jumlah yang banyak, tetaplah membantu walau hanya dengan jumlah yang sedikit sesuai kemampuan.[Sdz]

Tags: BahkanHal-hal Kecil Pun Ada Banyak Maknanya
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Empat Alasan Kosmetik Harus Sertifikasi Halal

Next Post

Manusia Sendiri yang Menjadikan Kondisinya Menjadi Buruk

Next Post
Manusia Sendiri yang Menjadikan Kondisinya Menjadi Buruk

Manusia Sendiri yang Menjadikan Kondisinya Menjadi Buruk

Ketahui Larangan Bagi Wanita Ihram

Ketahui Larangan Bagi Wanita Ihram

Kenapa Ada Orang-orang Hebat yang Wafat Sebelum Melihat Kemenangan?

Kenapa Ada Orang-orang Hebat yang Wafat Sebelum Melihat Kemenangan?

  • Tafsir Al Munir

    Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    5053 shares
    Share 2021 Tweet 1263
  • Perkumpulan Jalanin Bulukumba Bangun Pendidikan Lewat Training Fasilitator Kehidupan

    72 shares
    Share 29 Tweet 18
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7530 shares
    Share 3012 Tweet 1883
  • Doa untuk Palestina Lengkap beserta Artinya

    1501 shares
    Share 600 Tweet 375
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3126 shares
    Share 1250 Tweet 782
  • Estafet Kepemimpinan Salimah Kalbar Berlanjut, Fitriana Resmi Terpilih

    68 shares
    Share 27 Tweet 17
  • Salimah Kalbar Gelar Musyawarah Wilayah V

    67 shares
    Share 27 Tweet 17
  • 4 Macam Mad Lazim, Berikut Ini Pengertian dan Contohnya

    5113 shares
    Share 2045 Tweet 1278
  • 7 Potret Ustazah Terpopuler di Indonesia

    2072 shares
    Share 829 Tweet 518
  • Kondisi Jenazah Warga Palestina yang Dikembalikan Israel Picu Reaksi Keras

    66 shares
    Share 26 Tweet 17
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga