• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Minggu, 2 November, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Tumbuh Kembang

Mengenal Alergi pada Balita dan Cara Penanganannya

Mei 14, 2025
in Tumbuh Kembang, Unggulan
Alergi pada balita

Foto: Pexels/Henley Design Studio

89
SHARES
685
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

ALERGI pada bayi dan balita bisa menghambat tumbuh kembang buah hati. Kenali alergi pada balita dan cara pencegahan serta penanganannya sehingga Bunda tak perlu khawatir lagi.

Baca Juga: Cara Mengatasi Gatal karena Alergi dengan Resep Alami ala JSR

Mengenal Alergi pada Balita dan Cara Penanganannya

Ahli Gizi RS Islam Jakarta, Pondok Kopi, Esti Zahroh Fauziah, AMG, RD mengatakan alergi bisa berbahaya bagi bayi dan balita, terutama bisa menghambat tumbuh kembangnya.

Dampak alergi pada bayi dan balita bisa dilihat dari indikator pertumbuhan dan perkembangannya. Esti yang menjelaskan lebih lanjut, indikator pertumbuhan anak dapat dilihat dari tiga hal, yakni tinggi badan, berat badan, dan lingkar kepala.

Sementara itu, indikator perkembangan anak dapat dilihat dari: motorik, kemampuan bicara, dan emosi sosial.

Ada 5 penyebab alergi yang disampaikan Esti, yaitu suhu udara, binatang/serangga, dermatitis, makanan, dan obat. Lebih lanjut, Esti menambahkan, alergi berbeda dengan intoleran makanan.

Follow Official WhatsApp Channel chanelmuslim.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

Alergi berbeda dengan intoleran makanan. Intoleran makanan merupakan reaksi hipersensitif non alergi. Tanda-tandanya mirip dengan alergi.

Intoleran makanan merupakan suatu kondisi yang biasanya terjadi ketika sistem pencernaan seseorang tidak bisa menyerap suatu zat atau senyawa dalam makanan. Tidak disebabkan oleh sistem ketahanan tubuh.

Anak yang terkena alergi bisa dilihat dari gejala-gejala yang dialaminya. Ada beberapa gejala yang bisa terdeteksi, yaitu sebagai berikut.

1. Hidung mengeluarkan cairan dan sering bersin

2. Mata berwarna merah

3. Saluran nafas: batuk, asma kambuh

4. Telinga nyeri, pendengaran terganggu, telinga penuh

5. Kulit rusak, eksim, rambut rontok

6. Saluran pencernaan: perut kembung, diare, mual, muntah.

Alergi ada beberapa jenis; ada alergi susu sapi, alergi telur, alergi seafood, dan alergi kacang-kacangan. Pada umumnya, sumber alergi berasal dari sumber protein. Padahal protein zat gizi yang penting untuk pertumbuhan dan perkembangan anak.

Untuk melakukan pencegahan terhadap alergi, terutama alergi makanan, Esti menganjurkan agar pemberian makanan terhadap bayi dilakukan secara bertahap sesuai perkembangan usianya.

Tahapan pemberian makanan pencegahan alergi:

1. Berikan bayi ASI Eksklusif (0-6 bulan)

2. Berikan MPASI setelah 6 bulan karena jika terlalu dini akan lebih berisiko terjadinya alergi

3. Pemberian satu jenis makanan selama 3-5 hari kemudian ganti dengan jenis yang lain

Esti juga menuturkan, Bunda sebagai penyedia makanan sehat untuk anak sangat berperan penting dalam pencegahan alergi terhadap anak.

Selalu sajikan makanan fresh, bersih, dan gizi cukup untuk keluarga, terutama untuk si kecil. [Cms/Sdz]

Tags: Alergi pada balita
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Berbaik Sangka kepada Allah pada saat Sakit

Next Post

Jangan Memuji Anak dengan Kritikan Masa Lalu

Next Post
Stimulasi Gerak Lokomotor pada Anak

Jangan Memuji Anak dengan Kritikan Masa Lalu

Jelaskan pengaruh durhaka kepada orang tua dalam kehidupan anak

Tips untuk Jadi Ayah Juara

Majelis Kesehatan PCA Jatiasih Kunjungi Posyandu Cempaka 1 Jatirasa

Majelis Kesehatan PCA Jatiasih Kunjungi Posyandu Cempaka 1 Jatirasa

  • Mengenal Anger Release

    Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3164 shares
    Share 1266 Tweet 791
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7574 shares
    Share 3030 Tweet 1894
  • Doa untuk Palestina Lengkap beserta Artinya

    1535 shares
    Share 614 Tweet 384
  • Berhati-hati untuk Berbeda

    67 shares
    Share 27 Tweet 17
  • Penyebab Anak Memiliki Lubang Kecil di Dekat Telinga

    625 shares
    Share 250 Tweet 156
  • 25 Nama Bayi Laki-Laki Berawalan Huruf Z dalam Bahasa Arab

    685 shares
    Share 274 Tweet 171
  • Bahaya Figuritas dalam Surat Ali Imran Ayat 144

    230 shares
    Share 92 Tweet 58
  • OTW diganti BMW, Ini Penjelasan Ustaz

    2081 shares
    Share 832 Tweet 520
  • Cara Memutus Bisikan Setan

    66 shares
    Share 26 Tweet 17
  • Mintalah Surga Tertinggi, Surga Firdaus

    316 shares
    Share 126 Tweet 79
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga