• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Sabtu, 31 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Berita

Ini Kata Desainer Mancanegara Tentang Tren Fashion Muslim Indonesia

27/10/2016
in Berita
75
SHARES
575
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT
Desainer Malaysia, Shea Rasol bersama Desainer Australia Amalina Aman (Instagram : Amalina Aman)

ChanelMuslim.com – Fashion Muslim Indonesia semakin menggeliat dengan berbagai perkembangannya. Munculnya para desainer-desainer produktif berdampak pada industri fashion juga kian bersaing tidak saja di kancah nasional tetapi juga internasional.
Tren fashion Muslim Indonesia tidak lagi sekedar merambah pasar domestik tetapi mendapat sambutan positif di pasar mancanegara. 

Ketika  chanelmuslim.com berkesempatan berbincang dengan beberapa desainer mancanegara di acara ” Meet International Modest Fashion Designers and Influencers &Anniesa Hasibuan,” mereka melihat keseriusan Indonesia untuk menjadi kiblat fesyen muslim dunia. 

Desainer Australia, Amalina Aman bersama chanelmuslim.com dalam Temu Desainer Modest Fashion Mancanegara

Amalina Aman, Desainer Asal Australia ini menilai tren fashion Muslim Indonesia sangat cepat berkembang bahkan Indonesia berani dalam warna.

” Kalau di Indonesia fashionnya sangat cepat perkembangannya dan berani sekali bermain warna ,  berbeda dengan Australia yang warnanya lebih simple-simple,” ungkap Amalina yang juga menampilkan koleksi Spring Summer 2017 nya di Indonesia.

Perempuan yang pernah menetap di Indonesia ini juga mengakui  di negaranya istilah busana muslim lebih dikenal dengan Modest Fashion sehingga siapapun bisa memakainya tak terkecuali non muslim.

” Kalau di Australia itu, (fashion) kami tidak hanya muslim, jadi semua orang bisa pakai, orang Kristen, Budha juga bisa pakai, makanya desainnya simple-simple,” terang perempuan yang senang dengan gaya bohemian ini.

Amalina menambahkan orang-orang Australia sangat menyukai busana kasual. 

“Orang Indonesia suka warna-warna cerah, bling-bling. Kalau orang Australia suka sederhana dan kasual tapi tetap fashionable,” terang Desainer yang menetap di New South Wales ini.

Desainer Perancis , Imaan dengan brand Gulshaan bicara tentang fashionnya

Berbeda dengan Amalina, pemilik brand Gulshaan asal Perancis mengatakan bahwa Paris berbeda dengan Indonesia.

“Rancangan dan tren fashion Paris dan Indonesia sangat berbeda, kami disana lebih mengenal dengan istilah Modest Fashion bukan Moslem Fashion,” ujarnya kepada chanelmuslim.

Perempuan asal Pakistan ini lebih mengkolaborasikan budaya Pakistan dan kehidupan Paris dalam rancangannya.

“Rancangan saya banyak terinspirasi dari kampung halaman keluarga di Pakistan dengan pemilihan bahan dan warna yang beragam,” ucap perempuan ini.

Selain itu, Desainer Asal Malaysia Shea Rasol juga menilai meski Indonesia dan Malaysia satu rumpun tetapi Indonesia lebih berani dalam mengeksplorasi warna berbeda dengan Malaysia yang lebih simpel.

” Kita ini memang satu rumpun ya, tapi bisa dibedakan dengan gaya pakaiannya, oh ini orang Malaysia, ini orang Indonesia, ” ungkap perempuan yang memulai bisnis fashion dari hobinya sebagai fashion blogger.
Shea yang juga berprofesi sebagai TV Hosting ini dalam mendesain rancangan membagi dalam empat season dimana setiap musim akan memiliki gaya yang berbeda tetapi tetap menyasar kalangan remaja 18 hingga 28 tahun.

“Ya, saya biasanya dalam memulakan rancangan membagi dalam empat musim dan setiap koleksinya ready to wear yang dipasarkan secara offline maupun Online,” ungkap pemilik brand Shea Rasol yang menetap di Selangor Malaysia.

Shea Rasol , Desainer Malaysia bersama Wapemred chanelmuslim.com, Waode Hatty Nurany sharing tentang Fashion

(whn)

Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Krisis Bahasa Indonesia, Pemerintah Wajib Melindunginya

Next Post

Desainer Australia, Amalina Aman Tampilkan Koleksi 2017 di Indonesia

Next Post

Desainer Australia, Amalina Aman Tampilkan Koleksi 2017 di Indonesia

Percepat Laju Ekonomi, Pemerintah Berlakukan BBM Satu Harga di Papua

Mengenal Wisata Tanjung Lesung di Pesona Bahari 18 - 20 November Mendatang

  • An Nahl Islamic School Gelar FunWalk 2026 Bertema One Family, One Journey

    An Nahl Islamic School Gelar FunWalk 2026 Bertema One Family, One Journey

    74 shares
    Share 30 Tweet 19
  • Hadis tentang Lima Malam saat Doa Tidak Tertolak

    519 shares
    Share 208 Tweet 130
  • Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    115 shares
    Share 46 Tweet 29
  • Funwalk An Nahl Islamic School Jadi Simbol Sinergi Orang Tua dan Sekolah Dampingi Anak

    71 shares
    Share 28 Tweet 18
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7912 shares
    Share 3165 Tweet 1978
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3444 shares
    Share 1378 Tweet 861
  • Ayat Al-Qur’an tentang Traveling

    581 shares
    Share 232 Tweet 145
  • Contoh Format Isi CV Taaruf yang Bisa Kamu Ikuti

    407 shares
    Share 163 Tweet 102
  • Hukum Membakar Pakaian Bekas

    11129 shares
    Share 4452 Tweet 2782
  • Pengertian Mad Thobi’i, Mad Wajib Muttasil, dan Mad Jaiz Munfasil

    4103 shares
    Share 1641 Tweet 1026
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga