• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Selasa, 7 Oktober, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Berita

Di Balik Kunjungan Menteri Muslimah Australia ke Istiqlal

Agustus 5, 2025
in Berita
Di Balik Kunjungan Menteri Muslimah Australia ke Istiqlal

Ilustrasi, foto: Antara

83
SHARES
641
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

AUSTRALIA saat ini mulai berbeda dengan wajah lima tahun lalu. Setidaknya, hal itu tercermin dari kunjungan seorang menteri muslimah pertama Australia ke Masjid Istiqlal, Senin (4/8).

Ia bernama Anne Aly. Anne menjabat Menteri Pembangunan Internasional dan Multikultural. Muslimah kelahiran Alexandria, Mesir ini dilantik sebagai menteri tiga tahun lalu. Ada satu menteri muslim lagi selain Anne, yaitu Ed Husic sebagai Menteri Perindustrian.

Posisi menteri muslimah kelahiran 29 Maret 1967 ini merupakan yang baru. Sebelumnya, Anne Aly menjabat sebagai Menteri Pendidikan Anak usia dini: Minister for Early Childhood Education of Australia.

Karena posisi baru itulah, ibu dua anak ini mengunjungi Istiqlal di Jakarta untuk berdiskusi tentang multikultural, termasuk kerukunan dalam keragaman etnis dan agama.

“Australia dan Indonesia memiliki hubungan lebih dari sekadar tetangga, kedua negara memiliki persahabatan yang panjang dan langgeng,” ungkapnya.

Dalam kunjungan ke Masjid Istiqlal, Anne menyempatkan diri untuk melaksanakan shalat sunnah dua rakaat, memukul bedug, dan mengunjungi terowongan yang menghubungkan Istiqlal dengan Gereja Katedral.

Wajah Baru Australia

Di bawah pemerintahan Partai Buruh, Australia mengklaim sebagai Australia dengan wajah baru yang inklusif, termasuk mengakui keragaman etnis dan agama. Tidak seperti sebelumnya yang menyudutkan Indonesia karena mayoritas Islamnya.

Namun begitu, rakyat Australia umumnya memang tidak begitu perduli dengan hal privasi seseorang, termasuk tentang agama dan etnis. Mereka saling menghormati meskipun berbeda.

Umat Islam di Australia berjumlah sekitar 2 persen dari populasi. Sebagian besar merupakan pendatang dari luar Australia, termasuk Indonesia.

Kebebasan beragama lumayan bagus. Bahkan di Kota Frementle, Perth, ada sebuah gereja yang diizinkan untuk digunakan shalat Jumat. Tentu di ruangan yang berbeda dengan yang biasa dipakai jamaat gereja.

Hal ini karena umat Islam di kota ini belum menemukan tempat yang memadai sebagai masjid. Setidaknya, untuk sementara waktu.

Interaksi yang saling menghormati di Fremantle ini boleh jadi sebagai miniatur dari sambutan warga Australia terhadap kehadiran Islam yang semakin besar.

Sebenarnya, bukan ajaran Islamnya yang menjadikan sebuah negeri muslim seperti tidak toleran. Melainkan, karena tingkat pendidikan dan ketidakadilan yang dialami warga dari negaranya. [Mh]

 

 

Tags: Anne AlyDi Balik Kunjungan Menteri Muslimah Australia ke Istiqlal
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Sulit Melahirkan, Lakukan Amalan Para Salafus Shalih Ini

Next Post

Masker Tanah Liat Bantu Hilangkan Bekas Jerawat

Next Post
Masker Tanah Liat Bantu Hilangkan Bekas Jerawat

Masker Tanah Liat Bantu Hilangkan Bekas Jerawat

Suami Mendiamkan Mertua

Suami Mendiamkan Mertua

Tips mengurangi limbah makanan

5 Tips Mengurangi Limbah Makanan di Rumah

  • Bun, Yuk Kenali Gangguan Pencernaan pada 1.000 Hari Pertama Bayi

    124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7470 shares
    Share 2988 Tweet 1868
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3081 shares
    Share 1232 Tweet 770
  • Doa untuk Palestina Lengkap beserta Artinya

    1453 shares
    Share 581 Tweet 363
  • Mata Uang Baru Bernama Relevansi

    68 shares
    Share 27 Tweet 17
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    4965 shares
    Share 1986 Tweet 1241
  • Tim Tanggap Darurat PT Freeport Indonesia Temukan Seluruh Pekerja yang Terjebak

    67 shares
    Share 27 Tweet 17
  • 4 Macam Mad Lazim, Berikut Ini Pengertian dan Contohnya

    5091 shares
    Share 2036 Tweet 1273
  • Istri Pulang ke Rumah Ortu, Apakah Suami Wajib Menafkahi

    3612 shares
    Share 1445 Tweet 903
  • Laju Peduli Raih Penghargaan UPZ Teraktif 2025 dari Baznas Tangsel

    66 shares
    Share 26 Tweet 17
  • Tips Membedakan Kerupuk Kulit Babi dan Kulit Sapi

    689 shares
    Share 276 Tweet 172
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga