• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Jumat, 30 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Unggulan

Menumbuhkan Kecintaan Anak Pada Shalat

18/01/2024
in Unggulan, Ustazah
Menumbuhkan Kecintaan Anak Pada Shalat

Ilustrasi anak sedang belajar shalat (Foto: Unsplash)

86
SHARES
662
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

SETIAP orangtua harus menumbuhkan kecintaan anak pada shalat dengan harapan mereka menjadi orang yang rajin shalat tepat waktu dengan khusyuk dan gemar melaksanakan shalat-shalat sunnah serta mengiringinya dengan istigfar, dzikir dan doa.

Harapan orang tua ingin berhasil mendidik anak-anak mencintai shalat, sehingga bisa mendisiplinkan mereka shalat tanpa beban, tanpa terpaksa dan tidak perlu disuruh dan ditegur lagi oleh orangtuanya.

Baca Juga: Shalat Tahajjud Berjamaah atau Sendiri?

Menumbuhkan Kecintaan Anak Pada Shalat

Shalat itu tiang agama dan jalan menuju keberuntungan di dunia dan di akhirat, menjadi sarana pembinaan karakter yang paling ampuh dapat membuat anak berakhlak mulia dan berperilaku lurus. Allah berfirman:

قَدۡ أَفۡلَحَ مَن تَزَكَّىٰ . وَذَكَرَ ٱسۡمَ رَبِّهِ فَصَلَّىٰ

“Sungguh beruntung orang yang menyucikan diri dan mengingat nama Tuhannya, lalu dia shalat.” (Al-A’la: 14-15)

إِنَّ الصَّلَاةَ تَنْهَىٰ عَنِ الْفَحْشَاءِ وَالْمُنْكَرِ

“Sesungguhnya shalat itu mencegah dari (perbuatan ) keji dan mungkar.” (Al-Ankabut: 45)

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

أَوَّلُ مَا يُـحَاسَبُ بِهِ الْعَبْدُ يَوْمَ الْقِيَامَةِ الصَّلَاةُ ، فَإِنْ صَلَحَتْ صَلَحَ لَهُ سَائِرُ عَمَلِهِ ، وَإِنْ فَسَدَتْ فَسَدَ سَائِرُ عَمَلِهِ

“Perkara yang pertama kali dihisab pada seorang hamba di hari Kiamat adalah shalat. Apabila shalatnya baik, maka seluruh amalnya pun baik. Apabila shalatnya buruk, maka seluruh amalnya pun buruk.” (HR. Thabrani)

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Dr. Aan Rohanah Lc., M.Ag (@aanrohanah_16)


Orangtua harus melakukan berbagai upaya untuk membuat anak mencintai shalat seperti berikut ini:

1. Memberikan contoh secara rutin setiap hari.

2. Mengajak anak shalat berjamaah tepat waktu.

3. Memberikan arahan dan nasihat tentang kewajiban shalat dengan bahasa yang bisa difahami.

4. Mengajarkan bacaan dan cara shalat yang benar dan khusyuk.

5. Membangun motivasi tentang urgensi shalat di dunia dan di akhirat.

6. Mengingatkan anak untuk shalat menjelang tiba waktunya.

7. Mengajak teman-teman seusia anak untuk shalat berjamaah dengan tertib di masjid.

8.Mengusap, mencium dan mendoakan saat anak selesai shalat.

9. Banyak berdoa kepada Allah untuk keshalehan anak.

Catatan Ustazah Dr. Aan Rohanah Lc., M.Ag di akun instagramnya @aanrohanah_16. Ustazah Aan Rohanah adalah perempuan yang Peduli Keluarga dan Pendidikan Anak. [Ln]

Tags: Menumbuhkan Kecintaan Anak Pada Shalat
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Sebanyak 302 Masjid dan Musala Grup Astra Ikuti Amaliah Astra Awards 2023

Next Post

Perkuat Sinergitas, LAZ-Baznas Se-Banten Gelar Silaturahmi di Saung Ilmu Kampung Zakat

Next Post
Perkuat Sinergitas, LAZ-Baznas Se-Banten Gelar Silaturahmi di Saung Ilmu Kampung Zakat

Perkuat Sinergitas, LAZ-Baznas Se-Banten Gelar Silaturahmi di Saung Ilmu Kampung Zakat

LPPOM MUI Ungkap Urgensi Uji Laboratorium dalam Produk Halal

LPPOM MUI Ungkap Urgensi Uji Laboratorium dalam Produk Halal

Saya Tidak Suka Penderitaan

Sisa Makanan untuk Suami dan Anak-Anak

  • Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    98 shares
    Share 39 Tweet 25
  • Hadis tentang Lima Malam saat Doa Tidak Tertolak

    496 shares
    Share 198 Tweet 124
  • Kehadiran Deswita Maharani dan Ferry Maryadi di Acara Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi Menambah Kesan Hangat

    70 shares
    Share 28 Tweet 18
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3436 shares
    Share 1374 Tweet 859
  • Pengertian Mad Thobi’i, Mad Wajib Muttasil, dan Mad Jaiz Munfasil

    4098 shares
    Share 1639 Tweet 1025
  • Rekomendasi Baju Lebaran 2026, Selain Rompi Lepas

    6706 shares
    Share 2682 Tweet 1677
  • Outfit Aurelie Hermansyah saat Datangi Acara Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi

    70 shares
    Share 28 Tweet 18
  • Contoh Format Isi CV Taaruf yang Bisa Kamu Ikuti

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7903 shares
    Share 3161 Tweet 1976
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    5269 shares
    Share 2108 Tweet 1317
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga