BAGAIMANA cara memilih pemimpin ketika menghadapi dilema antara profesional dengan amanah. Hal ini karena jarang ada calon yang profesional sekaligus amanah.
Umumnya, hanya ada salah satu dari dua kriteria itu.
Lalu pertanyaannya, mana yang lebih diutamakan antara profesional tapi kurang amanah, dan yang amanah tapi kurang profesional?
Bahasan Ustaz Ammi Nur Baits berikut ini mengupas pemaparan singkat dari Syaikhul Islam, Ibnu Taimiyah tentang memilih pemimpin yang benar.
Terdapat keterangan yang bagus yang dijelaskan Syaikhul Islam dalam karyanya as-Siyasah as-Syarโiyah tentang kriteria pemimpin yang baik. Beliau menjelaskan,
ูููุจุบู ุฃู ูุนุฑู ุงูุฃุตูุญ ูู ูู ู ูุตุจ ูุฅู ุงูููุงูุฉ ููุง ุฑููุงู : ุงูููุฉ ูุงูุฃู ุงูุฉ
โSelayaknya untuk diketahui siapakah orang yang paling layak untuk posisi setiap jabatan. Karena kepemimpinan yang ideal, itu memilikidua sifat dasar: kuat (mampu) dan amanah.โ
Kemudian beliau menyitir beberapa firman Allah,
ุฅูููู ุฎูููุฑู ู ููู ุงุณูุชูุฃูุฌูุฑูุชู ุงููููููููู ุงููุฃูู ูููู
โSesungguhnya manusia terbaik yang anda tunjuk untuk bekerja adalah orang yang kuat dan amanah.โ (QS. Al-Qashas: 26).
Dalil lainnya, pujian yang diberikan oleh penguasa Mesir kepada Nabi Yusuf,
ุฅูููููู ุงููููููู ู ููุฏูููููุง ู ูููููู ุฃูู ูููู
โSesungguhnya kamu (mulai) hari ini menjadi seorang yang berkedudukan tinggi (kuat secara posisi) lagi dipercayai pada sisi kamiโ.ย (QS. Yusuf: 54).
Demikian pula karakter Jibril yang Allah amanahi menyampaikan wahyu kepada para rasul-Nya, karakter Jibril yang Allah puji dalam al-Quran,
ุฅูููููู ูููููููู ุฑูุณูููู ููุฑููู ู ( ) ุฐูู ูููููุฉู ุนูููุฏู ุฐูู ุงููุนูุฑูุดู ู ูููููู ( ) ู ูุทูุงุนู ุซูู ูู ุฃูู ูููู
Sesungguhnya Al Qurโaan itu benar-benar firman (Allah yang dibawa oleh) utusan yang mulia (Jibril), yang mempunyai kekuatan, yang mempunyai kedudukan tinggi di sisi Allah yang mempunyai โArsy,
yang ditaati di sana (di alam malaikat) lagi amanah. (QS. At-Takwir: 19 โ 21).
Demikianlah kriteria pemimpin ideal yang Allah sebutkan dalam al-Quran. Kuat dalam arti mampu secara profesional dan amanah.
Kemudian, Syaikhul Islam menjelaskan batasan kuat (mampu) dan batasan amanah,
ูุงูููุฉ ูู ูู ููุงูุฉ ุจุญุณุจูุง ูุงูููุฉ ูู ุฅู ุงุฑุฉ ุงูุญุฑุจ ุชุฑุฌุน ุฅูู ุดุฌุงุนุฉ ุงูููุจ ูุฅูู ุงูุฎุจุฑุฉ ุจุงูุญุฑูุจ ูุงูู ุฎุงุฏุนุฉ ูููุง ูุฅู ุงูุญุฑุจ ุฎุฏุนุฉ ูุฅูู ุงููุฏุฑุฉ ุนูู ุฃููุงุน ุงููุชุงูโฆ ูุงูููุฉ ูู ุงูุญูู ุจูู ุงููุงุณ ุชุฑุฌุน ุฅูู ุงูุนูู ุจุงูุนุฏู ุงูุฐู ุฏู ุนููู ุงููุชุงุจ ูุงูุณูุฉ ูุฅูู ุงููุฏุฑุฉ ุนูู ุชูููุฐ ุงูุฃุญูุงู
Sifat โkuatโ (profesional) untuk setiap pemimpin, tergantung dari medannya. Kuat dalam memimpin perang kembali kepada keberanian jiwa dan kelihaian dalam berperang dan mengatur strategi.
Karena inti perang adalah strategi. Demikian pula kembali kepada kemampuan dalam menggunakan senjata perangโฆ
Sementara, kuat dalam menetapkan hukum di tengah masyarakat kembali kepada tingkat keilmuannya memahami keadaan yang diajarkan al-Quran dan sunah, sekaligus kemampuan untuk menerapkan hukum itu.
Baca Juga:ย Memilih Pemimpin Bukan Masalah Sepele
Cara Memilih Pemimpin, antara Amanah tapi Kurang Profesional atau Profesional tapi Kurang Amanah
Selanjutnya, beliau menjelaskan kriteria amanah:
ูุงูุฃู ุงูุฉ ุชุฑุฌุน ุฅูู ุฎุดูุฉ ุงูููุ ูุฃูุง ูุดุชุฑู ุจุขูุงุชู ุซู ูุง ููููุงุ ูุชุฑู ุฎุดูุฉ ุงููุงุณุ ููุฐู ุงูุฎุตุงู ุงูุซูุงุซ ุงูุชู ุฃุฎุฐูุง ุงููู ุนูู ูู ู ู ุญูู ุนูู ุงููุงุณ
Sifat amanah, itu kembali kepada kesungguhan orang untuk takut kepada Allah, tidak memperjual belikan ayat Allah untuk kepentingan dunia, dan tidak takut dengan ancaman manusia.
Tiga kriteria inilah yang Allah jadikan standar bagi setiap orang yang menjadi penentu hukum bagi masyarakat.
Kemudian beliau mengutip firman Allah,
ููููุง ุชูุฎูุดูููุง ุงููููุงุณู ููุงุฎูุดููููู ููููุง ุชูุดูุชูุฑููุง ุจูุขููุงุชูู ุซูู ูููุง ูููููููุง ููู ููู ููู ู ููุญูููู ู ุจูู ูุง ุฃูููุฒููู ุงูููููู ููุฃููููุฆููู ููู ู ุงููููุงููุฑูููู
Karena itu janganlah kamu takut kepada manusia, (tetapi) takutlah kepada-Ku. dan janganlah kamu menukar ayat-ayat-Ku dengan harga yang sedikit.
Barangsiapa yang tidak memutuskan menurut apa yang diturunkan Allah, Maka mereka itu adalah orang-orang yang kafir. (QS. Al-Maidah: 44)
Mampu (Profesional) dan Amanah, Mana Prioritas?
Anda semua tentu menyadari, untuk mendapatkan pemimpin yang memiliki dua kriteria ini sekaligus, sangat sulit untuk ditemukan. Hingga Syaikhul Islam di halaman lain dalam buku itu menyatakan,
ุงุฌุชู ุงุน ุงูููุฉ ูุงูุฃู ุงูุฉ ูู ุงููุงุณ ููููุ ูููุฐุง ูุงู ุนู ุฑ ุจู ุงูุฎุทุงุจ -ุฑุถู ุงููู ุนูู- ูููู: ุงูููู ุฃุดูู ุฅููู ุฌูุฏ ุงููุงุฌุฑุ ูุนุฌุฒ ุงูุซูุฉ
“Kemampuan dan amanah jarang bersatu pada diri seseorang. Karena itu, Umar bin Khatab radhiyallahu โanhu pernah mengadu kepada Allah, โYa Allah, aku mengadu kepada-Mu: orang fasik yang kuat (mampu) dan orang amanah yang lemah.โ
Di sinilah Syaikhul Islam menyarankan untuk menerapkan skala prioritas. Mana karakter yang lebih dibutuhkan masyarakat, itulah yang dikedepankan.
Dalam posisi tertentu, sifat amanah lebih dikedepankan. Namun di posisi lain, sifat mampu dan profesional lebih dikedepankan.
Syaikhul Islam membawakan riwayat dari Imam Ahmad, ketika beliau ditanya,
โJika ada dua calon pemimpin untuk memimpin perang, yang satu profesional tapi fasik, dan yang satu soleh tapi lemah. Mana yang lebih layak dipilih?โ
Jawab Imam Ahmad,
ุฃู ุง ุงููุงุฌุฑ ุงููููุ ูููุชู ููู ุณูู ููุ ููุฌูุฑู ุนูู ููุณูุ ูุฃู ุง ุงูุตุงูุญ ุงูุถุนูู ูุตูุงุญู ูููุณู ูุถุนูู ุนูู ุงูู ุณูู ูู. ููุบุฒู ู ุน ุงูููู ุงููุงุฌุฑ
Orang fasik yang profesional, maka kemampuannya menguntungkan kaum muslimin. Sementara sifat fasiknya merugikan dirinya sendiri.
Sedangkan orang soleh yang tidak profesional, maka kesolehannya hanya untuk dirinya, sementara ketidak mampuannya merugikan kaum muslimin.
Dipilih perang bersama pemimpin yang profesional meskipun fasik.
Sebaliknya, jika dalam posisi jabatan itu lebih membutuhkan sifat amanah, maka didahulukan yang lebih amanah, sekalipun kurang profesional. Syaikhul Islam menyebutkan,
ูุฅุฐุง ูุงูุช ุงูุญุงุฌุฉ ูู ุงูููุงูุฉ ุฅูู ุงูุฃู ุงูุฉ ุฃุดุฏุ ูุฏู ุงูุฃู ููุ ู ุซู ุญูุธ ุงูุฃู ูุงู ููุญููุง
Jika dalam kepemimpinan itu lebih membutuhkan sifat amanah, maka didahulukan yang memiliki sifat amanah, seperti bendahara atau semacamnya.
Kemudian, beliau memberikan kesimpulan dalam menentukan pemimpin,
ูุฏู ุฃููุนูู ุง ูุชูู ุงูููุงูุฉ ูุฃูููู ุง ุถุฑุฑุง ูููุง
Diutamakan yang lebih memberikqn maslahatย untuk jabatan itu, dan yang lebih sedikit dampak buruknya.
(Disimpulkan dari as-Siyasah as-Syarโiyah, Syaikhul Islam, cet. Kementrian Agama Saudi, th. 1418 H. hlm. 13 โ 17).
Nasihat Pemilu
Anda yang akan menyalurkan hak pilihnya, saat ini kita lebih membutuhkan amanah dan profesional. Ingatlah bahwa hak pilih kita termasuk amanah, dan persaksian di hadapan Allah.
Yang semua itu nantinya akan kita pertanggung jawabkan di hadapan-Nya. Jangan digunakan sembarangan dan jangan mengedepankan hawa nafsu. Allah mengingatkan kita,
ููุงุชูููููุง ููููู ูุง ุชูุฑูุฌูุนูููู ููููู ุฅูููู ุงูููููู ุซูู ูู ุชููููููู ููููู ููููุณู ู ูุง ููุณูุจูุชู ููููู ู ููุง ููุธูููู ูููู
Takutlah kalian terhadap hari yang pada waktu itu kamu semua dikembalikan kepada Allah. kemudian masing-masing diri diberi Balasan yang sempurna terhadap apa yang telah dikerjakannya, sedang mereka sedikit pun tidak dizalimi. (QS. Al-Baqarah: 281). Allahu aโlam.[Mh/ind]
Sumber:ย ย https://konsultasisyariah.com/22219-bagaimana-kriteria-pemimpin-yang-baik-dalam-islam.html


 
 


 
  
  
 