• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Rabu, 7 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Quran Hadis

Lima Golongan yang akan Masuk Surga

03/12/2022
in Quran Hadis
Makna surat Ibrahim ayat 35

Foto: Pexels/Stefan Stefancik

107
SHARES
824
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

LIMA golongan yang akan masuk surga disebutkan dalam Al-Qur`an surat Ali Imran ayat 133 dan 134. Tentunya, kita ingin termasuk ke dalam golongan ini.

Oleh sebab itu, mari berusaha untuk masuk ke dalamnya.

Baca Juga: Bara` dan Anas bin Malik Berperang untuk Menggapai Surga

Lima Golongan yang akan Masuk Surga

۞ وَسَارِعُوْٓا اِلٰى مَغْفِرَةٍ مِّنْ رَّبِّكُمْ وَجَنَّةٍ عَرْضُهَا السَّمٰوٰتُ وَالْاَرْضُۙ اُعِدَّتْ لِلْمُتَّقِيْنَۙ ١٣٣

Bersegeralah menuju ampunan dari Tuhanmu dan surga (yang) luasnya (seperti) langit dan bumi yang disediakan bagi orang-orang yang bertakwa,

الَّذِيْنَ يُنْفِقُوْنَ فِى السَّرَّۤاءِ وَالضَّرَّۤاءِ وَالْكٰظِمِيْنَ الْغَيْظَ وَالْعَافِيْنَ عَنِ النَّاسِۗ وَاللّٰهُ يُحِبُّ الْمُحْسِنِيْنَۚ ١٣٤

(yaitu) orang-orang yang selalu berinfak, baik di waktu lapang maupun sempit, orang-orang yang mengendalikan kemurkaannya, dan orang-orang yang memaafkan (kesalahan) orang lain. Allah mencintai orang-orang yang berbuat kebaikan. (Q.S. Ali-Imran: 133-134)

  1. Surga diberikan untuk orang-orang bertakwa. Oleh karenanya, taatilah Allah serta selalu bersyukur. Ingatlah Allah pada setiap waktu.
  2. Surga diberikan untuk orang-orang yang berkorban dengan hartanya. Mereka adalah orang-orang yang menafkahkan hartanya, baik ketika lapang maupun sempit.
  3. Untuk mereka yang mampu mengendalikan emosinya.
  4. Golongan keempat adalah orang-orang yang mudah memaafkan orang lain. Mereka tidak menyimpan dendam, hatinya bersih.
  5. Surga diberikan untuk orang-orang yang suka berbuat kebaikan. Mereka ini senang membantu siapapun

Sahabat Muslim, mari menjadi lima golongan di atas. Semoga kita semua dimudahkan masuk ke dalam surga. Aamiinn. [ind/Cms]

Tags: Lima golongan yang akan masuk surga
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Berkeluarga Itu Ladang untuk Akhirat

Next Post

Sarapan Pagi Sehat dengan Telur Bayam Tomat Panggang

Next Post
Sarapan Pagi Sehat dengan Telur Bayam Tomat Panggang

Sarapan Pagi Sehat dengan Telur Bayam Tomat Panggang

Aparkost Santri Solusi Program Kemandirian Pondok Pesantren Karantina Tahfiz Al-Qur'an Nasional

Aparkost Santri Solusi Program Kemandirian Pondok Pesantren Karantina Tahfiz Al-Qur'an Nasional

Menjaga Fitrah Seksualitas Anak

Menjaga Fitrah Seksualitas Anak

  • Waspada terhadap Bahaya Syaitan, Dapat Membuat Manusia Lupa dan Panjang Angan-angan

    Waspada terhadap Bahaya Syaitan, Dapat Membuat Manusia Lupa dan Panjang Angan-angan

    118 shares
    Share 47 Tweet 30
  • PT Donggi Senoro LNG dan Rumah Zakat Salurkan 100 Paket Hygienekit untuk Korban Gempa di Poso

    77 shares
    Share 31 Tweet 19
  • Milaf Cola: Inovasi Kola dari Saudi Arabia yang Dibuat dari Buah Kurma

    141 shares
    Share 56 Tweet 35
  • Delapan Tips Menebalkan Rambut dengan Efektif

    69 shares
    Share 28 Tweet 17
  • Batik Danar Hadi Tampilkan Fashion Show Bertema Kembang Parang

    183 shares
    Share 73 Tweet 46
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7802 shares
    Share 3121 Tweet 1951
  • 7 Akun Instagram Influencer Dakwah yang Bikin Kita Nggak Ketinggalan Berita Terkini

    739 shares
    Share 296 Tweet 185
  • Grand Launching LAZNAS NPC: Komitmen Transparansi dan Perluas Jangkauan Kemanusiaan

    68 shares
    Share 27 Tweet 17
  • Ayat Al-Qur’an tentang Traveling

    526 shares
    Share 210 Tweet 132
  • Cara Mendapatkan Syafaat di Hari Kiamat

    146 shares
    Share 58 Tweet 37
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga