• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Sabtu, 10 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Pranikah

Pesan dari Seorang Relationship Coach kepada Wanita yang Sedang Dilamar

17/05/2023
in Pranikah, Unggulan
Pesan dari Seorang Relationship Coach kepada Wanita yang Sedang Dilamar

Foto: Pixabay

95
SHARES
731
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

ADA perasaan berbunga-bunga atau bahkan deg-degan karena sangat bahagia bagi seorang wanita yang dilamar oleh lelaki yang ia sukai. Namun Agus Ari Wibowo, seorang Relationship Coach, memberi pesan kepada wanita yang sedang dilamar agar jangan terlalu senang dulu, apalagi terlanjur sayang.

Dalam akun instagramnya ia menuliskan pesan tersebut sebagai berikut:

Wahai Muslimah, ada saatnya seorang lelaki datang kepada kedua orangtuamu untuk menyampaikan lamaran.

Saat itu, bisa jadi kau akan merasa seperti sedang bermimpi. Apalagi jika lamaran datang di usiamu yang tak lagi muda.

Saat lamaran lelaki datang. Siapapun, jangan lekas bersuka cita. Cukuplah bersyukur sebagai kemestian seorang hamba kepada Tuhan. Bersyukurlah bahwa lamaran itu menjadi suatu nikmat yang didamba untuk menuju pernikahan yang diberkahi.

Baca Juga: Thalassemia, Hindari Pernikahan Sesama Pengidap Kelainan Darah ini

Pesan dari Seorang Relationship Coach kepada Wanita yang Sedang Dilamar

Namun, jangan gegabah. Lakukanlah semua hal yang diperintahkan sesuai syariat. Lakukan ta’aruf, kenali dulu. Berdialoglah dengan Allah dalam istikharah, apakah lelaki yang datang itu baik untuk diri, keluarga dan agamamu? Apakah ia layak menjadi imam untuk membawamu ke surga?

Jika sudah, lakukan ta’aruf serta musyawarah dengan keluarga. Percayalah, tak ada yang lebih tulus dibanding keluarga. Merekalah tempat dirimu dilahirkan.

Keluargalah tempatmu tumbuh hingga saat ini. Percayalah nasibmu pada kebijaksanaan bermusyawarah.

Jika keputusan musyawarah menyetujuinya. Bismillah melangkah.

Namun jika ada hal-hal yang menurutmu tidak pas, ambillah jalan dialog.

Jangan sekali-kali frontal memaksakan kehendak pada orangtua. Apalagi menikah tanpa ridho dan restu orangtua.

Atau mungkin membuat orangtua terpaksa meridhoimu. Sebab ridho dan restu orangtua salah satu sumber keberkahan pernikahanmu.

Sahabat Muslimah, tetap jaga izzah atau kemulianmu meskipun lelaki yang kamu tunggu telah datang. Lalui semua proses sesuai syariat agar pernikahanmu di masa depan kekal hingga ke surga. [Ln]

Tags: Pesan dari Seorang Relationship Coach kepada Wanita yang Sedang Dilamar
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Maksimalkan Manfaat Saung Ilmu, Pegiat Literasi Melapak Buku untuk Anak-Anak Pakisjaya dan Batujaya

Next Post

Surat Al-Insyirah Ayat 5-6, Beserta Kesulitan Ada Kemudahan

Next Post
Surat Al-Insyirah ayat 5-6, beserta kesulitan ada kemudahan

Surat Al-Insyirah Ayat 5-6, Beserta Kesulitan Ada Kemudahan

4 Cara untuk Berbuat Banyak

4 Cara untuk Berbuat Banyak

Sepak bola Indonesia sabet medali emas sea games 2023

Menanti 32 Tahun, Timnas Indonesia Akhirnya Sabet Medali Emas Sepak Bola SEA Games 2023

  • Delapan Tips Menebalkan Rambut dengan Efektif

    Delapan Tips Menebalkan Rambut dengan Efektif

    216 shares
    Share 86 Tweet 54
  • Tips Dapat Cerah di Ekowisata Kalitalang Gunung Merapi, Kabupaten Klaten Jawa Tengah

    108 shares
    Share 43 Tweet 27
  • Jangan Terbawa Arus

    140 shares
    Share 56 Tweet 35
  • Teluk Manado Sulawesi Utara jadi Lokasi Menyelam Terbaik di Bumi

    127 shares
    Share 51 Tweet 32
  • Batik Danar Hadi Tampilkan Fashion Show Bertema Kembang Parang

    206 shares
    Share 82 Tweet 52
  • Cara Mendapatkan Syafaat di Hari Kiamat

    166 shares
    Share 66 Tweet 42
  • Kebijaksanaan Nabi Sulaiman ketika Memutuskan Perkara Dua Orang Ibu yang Berselisih karena Anaknya Dibawa Serigala

    152 shares
    Share 61 Tweet 38
  • Resep Singkong Keju Goreng

    124 shares
    Share 50 Tweet 31
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7816 shares
    Share 3126 Tweet 1954
  • Ayat Al-Qur’an tentang Traveling

    536 shares
    Share 214 Tweet 134
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga