• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Rabu, 19 November, 2025
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Nasihat

Ketika Berbohong Menjadi Perlu

November 19, 2025
in Nasihat
Membalas dengan Cinta

Ilustrasi, foto: justfunfackts.com

66
SHARES
505
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

BERBOHONG atau dusta adalah terlarang. Tapi adakalanya, berbohong menjadi perlu.

Ada tiga ucapan bohong Nabi Ibrahim alaihissalam. Dan seumur hidupnya, hanya tiga ucapan bohong yang pernah ia lakukan.

Pertama, Nabi Ibrahim pernah mengatakan kepada orang-orang bahwa ia sakit. Hal ini dilakukan untuk menghindar dari upacara kemusyrikan yang dilakukan kaumnya.

“Kemudian dia berkata, ‘Sesungguhnya aku sakit.” (QS. 37: 89)

Kedua, Nabi Ibrahim pernah mengatakan bahwa pelaku penghancuran terhadap berhala-berhala adalah berhala yang besar. Hal ini karena pada berhala yang besar itu terdapat kapak yang terkalungkan pada lehernya. Padahal itu perbuatan Nabi Ibrahim.

“Ibrahim menjawab, ‘Sebenarnya patung yang besar itu yang melakukannya. Maka, tanyakanlah kepada berhala-berhala itu jika mereka dapat berbicara.” (QS. 21: 63)

Ketiga, Nabi Ibrahim berbohong kalau ia adalah saudara dari Siti Sarah, padahal ia adalah suaminya.

Hal ini dilakukan ketika Nabi Ibrahim dan istrinya memasuki wilayah yang dikuasai raja zalim dan selalu mengincar wanita cantik. Jika bersama wanita itu ada laki-laki yang merupakan suaminya, maka suaminya itu akan dibunuh.

Nabi Ibrahim selamat karena ia mengaku saudaranya. Yaitu saudara dalam Islam. Bukan saudara kandung.

Begitu pun dengan Siti Sarah. Ia selamat dari kejahatan raja zalim karena pertolongan langsung dari Allah subhanahu wata’ala yang akhirnya membuat takut sang raja terhadap Siti Sarah dan Nabi Ibrahim.

(Hal ini dikisahkan oleh Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam dari Abu Hurairah, hadis diriwayatkan Imam Muslim)

**

Tentu dalil ini tidak dimaksudkan sebagai pembolehan berbohong. Asal hukum dari berbohong itu haram. Kecuali…

Dibolehkan berbohong untuk melindungi diri dan orang lain dari kezaliman orang jahat. Konon ada orang soleh yang melihat orang teraniaya bersembunyi di tempat yang ia tahu. Ketika orang jahat bertanya tentang keberadaan orang teraniaya itu, ia mengatakan, “Sejak aku berdiri di sini, aku hanya melihat engkau.” Hal itu ia ucapkan setelah ia pindah posisi berdiri.

Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda, “Cukuplah seseorang dikatakan pendusta, jika ia menceritakan semua yang ia dengar.” (HR. Muslim) [Mh]

 

 

 

Tags: Ketika Berbohong Menjadi Perlu
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Rekomendasi Wisata Banyuwangi Jawa Timur

Next Post

Pemukim Israel Membakar Rumah dan Lahan Pertanian Warga Palestina

Next Post
Pemukim Israel Membakar Rumah dan Lahan Pertanian Warga Palestina

Pemukim Israel Membakar Rumah dan Lahan Pertanian Warga Palestina

  • Bun, Yuk Kenali Gangguan Pencernaan pada 1.000 Hari Pertama Bayi

    124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7636 shares
    Share 3054 Tweet 1909
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    5140 shares
    Share 2056 Tweet 1285
  • Dian Pelangi: Sambut Ramadan dengan Hati Bersih

    154 shares
    Share 62 Tweet 39
  • 9 Alasan Kenapa Kita Harus Bersyukur

    170 shares
    Share 68 Tweet 43
  • Halal Kulture District Jakarta Hadir untuk Para Muslim Muda Menumbuhkan Semangat Baru

    88 shares
    Share 35 Tweet 22
  • Mandi Junub Menggunakan Shower

    4884 shares
    Share 1954 Tweet 1221
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3207 shares
    Share 1283 Tweet 802
  • Lima Ide Sarapan Pagi Olahan Alpukat

    152 shares
    Share 61 Tweet 38
  • Doa untuk Palestina Lengkap beserta Artinya

    1572 shares
    Share 629 Tweet 393
  • Hukum Memelihara Ayam tapi Mengganggu Tetangga

    1362 shares
    Share 545 Tweet 341
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga