• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Kamis, 29 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Nasihat

Beginilah Ketika Orang Soleh Dipuji

08/10/2021
in Nasihat, Unggulan
Ya Allah, Anugerahkan Kami Akhir yang Baik

Ilustrasi, foto: jooinn.com

86
SHARES
665
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

ChanelMuslim.com- Celaan itu menghinakan. Dan pujian itu membanggakan. Seperti apakah ketika orang-orang soleh mendapatkan pujian?

Semua orang pasti ingin dipuji. Karena itu menandakan bahwa dirinya baik, bagus, tanpa cela. Ada kebanggaan saat pujian diterima.

Namun, tak banyak yang menyadari bahwa pujian juga melenakan. Orang lupa bahwa manusia selalu memiliki cela. Pujian tak ubahnya seperti satu tirai yang tertutup dari sekian tirai yang terbuka. Dan orang hanya melihat yang tertutup itu.

Kalau saja yang terlihat itu tirai yang terbuka, maka jelaslan seperti apa aib-aib yang ada. Karena aib yang ada jauh lebih banyak dari yang baiknya.

Orang soleh juga menyadari bahwa hal yang terlihat baik tentang dirinya hanyalah anugerah Allah subhanahu wata’ala. Bukan karena prestasinya. Bukan karena kemampuannya. Bukan juga karena kelebihannya.

Nabi Sulaiman alaihissalam ketika memperoleh pujian karena kemampuannya yang luar biasa itu, ia mengatakan, hadza min fadhli robbi. Ini merupakan keutamaan dari Allah. Bukan kelebihan saya.

“Allah anugerahkan itu sebagai ujian, apakah aku bersyukur atau kufur,” lanjut Nabi yang mampu berbicara dengan hewan dan menguasai jin dan angin.

Hati yang diterangi dengan cahaya keimanan akan memantulkan cahaya itu ke penampilan luar. Terpancar melalui kerendahan hatinya, tutur bicara yang tenang, dan tidak bangga dengan pujian. Karena yang terpuji hanya Allah subhanahu wata’ala.

Yang ada dalam benak dan hati orang soleh adalah kesibukan merenungi aib-aibnya yang begitu banyak. Ia takut kalau aib-aib itu akan Allah buka di hari kiamat nanti. Sehingga ia tidak lagi memperdulikan pujian dari orang lain.

Siapa pun yang dalam merenungi tentang dirinya, akan menyadari semua kelemahannya, keburukannya, kebodohannya, dan kekikirannya. Ketika ada orang di luar sana memujinya dengan tulus, sebenarnya yang memuji itu sedang Allah tutupi matanya dari aib-aib orang yang dipujinya. [Mh]

Tags: Beginilah Ketika Orang Soleh Dipuji
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Sebuah Kafe Buku di Mosul Didik Kesadaran Politik Jelang Pemilu Irak

Next Post

Wahdah Islamiyah Gelar Tablig Akbar Virtual Hadirkan Narsum Dokter Zaidul Akbar

Next Post
Wahdah Islamiyah Gelar Tablig Akbar Virtual Hadirkan Narsum Dokter Zaidul Akbar

Wahdah Islamiyah Gelar Tablig Akbar Virtual Hadirkan Narsum Dokter Zaidul Akbar

Kapan Sebaiknya Anak Mondok?

Kapan Sebaiknya Anak Mondok?

Menjaga Produktifitas Bagi yang Masih WFH

Menjaga Produktivitas Bagi yang Masih WFH

  • Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    82 shares
    Share 33 Tweet 21
  • Hadis tentang Lima Malam saat Doa Tidak Tertolak

    482 shares
    Share 193 Tweet 121
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3433 shares
    Share 1373 Tweet 858
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7900 shares
    Share 3160 Tweet 1975
  • BPBD DKI Jakarta Imbau Potensi Banjir Rob hingga 3 Februari 2026

    69 shares
    Share 28 Tweet 17
  • Pengertian Mad Thobi’i, Mad Wajib Muttasil, dan Mad Jaiz Munfasil

    4095 shares
    Share 1638 Tweet 1024
  • Outfit Aurelie Hermansyah saat Datangi Acara Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi

    67 shares
    Share 27 Tweet 17
  • Keutamaan Doa Rodhitu Billahi Robba

    3198 shares
    Share 1279 Tweet 800
  • Doa untuk Palestina Lengkap beserta Artinya

    1680 shares
    Share 672 Tweet 420
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    5267 shares
    Share 2107 Tweet 1317
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga