• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Rabu, 28 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Komunitas

Komunitas English Club for Mama Dukung Literasi Para Ibu

15/06/2021
in Komunitas, Unggulan
Komunitas English Club for Mama Dukung Literasi Para Ibu

Komunitas English Club for Mama Dukung Literasi Para Ibu

136
SHARES
1k
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

ChanelMuslim.com – Komunitas English Club for Mama (ECfM) didirikan sebagai sarana belajar Bahasa Inggris untuk para Ibu. Pendiri ECfM Indah Puspita Rukmi mengatakan bahwa klub bahasa Inggris ini terbuka untuk umum dan gratis.

“Awalnya, saya ingin mencari teman berlatih bahasa Inggris, lalu kepikiran, kenapa enggak bareng-bareng saja? Akhirnya digagaslah English Club for Mama,” kata Indah kepada ChanelMuslim.com, Selasa (15/6/2021).

Konsep belajar bahasa Inggris di English Club for Mama adalah tidak terikat, tanpa tekanan, bisa dilakukan di mana saja, dan tentu saja, gratis alias tidak dikenakan biaya apapun.

Indah mengatakan, belajar bagi para Ibu mungkin sesuatu yang tidak menarik lagi karena para ibu biasanya sudah repot dengan urusan keluarga. Oleh karena itu, ECfM dibuat sesimpel dan sefleksibel mungkin sehingga para Ibu dapat belajar sesuai waktu luangnya, tanpa ada tes, di mana pun dan kapanpun.

Baca Juga: Sekilas Tentang Komunitas Ibu Hebat Berusaha

Pertemuan ke-10 ECfM Hadirkan Natasha Karg dari Jerman
Pertemuan ke-10 ECfM Hadirkan Natasha Karg dari Jerman

Komunitas English Club for Mama Dukung Literasi Para Ibu

Meskipun baru didirikan pada Mei 2021, English Club for Mama sangat diminati oleh para Ibu. Anggotanya tersebar di beberapa wilayah di Indonesia, seperti Batam, Jawa Barat, dan Jawa Tengah.

Para anggota komunitas ini bergabung dalam sebuah grup WhatsApp dan berlatih berbicara dalam bahasa Inggris (speaking) setiap hari dalam platform Zoom atau Video Call.

“Kami punya program 30 days challenge speak English. Jadi dalam 30 hari ini, ada topik berbeda yang kami diskusikan. Setiap Ibu bebas mengutarakan pendapatnya mengenai topik tersebut,” tambah Indah yang juga alumnus Program Studi Sastra Indonesia di Universitas Indonesia itu.

Dalam menjalankan program ECfM, Indah dibantu oleh Frida Sianturi, seorang guru Bahasa Inggris di sebuah sekolah dasar di Bekasi. Mereka berdua bertindak sebagai moderator dalam membawakan topik untuk didiskusikan setiap harinya.

Uniknya, setiap 10 kali pertemuan, ECfM menghadirkan narasumber Native Speaker atau Warga Negara Indonesia yang tinggal di luar negeri untuk berbagi pengalaman mengenai kehidupan di luar negeri.

“Jadi, ibu-ibu juga mendapat wawasan, baik mengenai bahasa Inggris, juga budaya di luar negeri,” jelas Indah.

Ia berharap, klub bahasa Inggris yang didirikannya itu dapat berkembang dan bermanfaat untuk para Ibu yang mengikutinya. Ikuti Instagram English Club for Mama @englishclubformama untuk informasi selengkapnya.[ind]

Tags: komunitas bahasa inggris untuk para ibuKomunitas English Club for Mama Dukung Literasi Para Ibu
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Asosiasi Muslim Sambut Pendanaan Pemerintah Alberta untuk Cegah Kejahatan Kebencian

Next Post

Pelaku Serangan Keluarga Muslim di Ontario Kanada akan Hadapi Dakwaan Terorisme

Next Post
Pelaku Serangan Keluarga Muslim di Ontario Kanada akan Hadapi Dakwaan Terorisme

Pelaku Serangan Keluarga Muslim di Ontario Kanada akan Hadapi Dakwaan Terorisme

Palestina Melihat Pemerintah Baru Israel Sama atau Lebih Buruk dari Netanyahu

Palestina Melihat Pemerintah Baru Israel Sama atau Lebih Buruk dari Netanyahu

Muslim India Sumbangkan Tabungan Haji untuk Bantu Warga Terdampak Covid-19

Lebih dari 450.000 Orang di Arab Saudi Sudah Mendaftar untuk Ibadah Haji

  • Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    78 shares
    Share 31 Tweet 20
  • Leshia Tivana Billar Rayakan Ulang Tahun Pertamanya dengan Outfit Serba Putih

    72 shares
    Share 29 Tweet 18
  • Hadis tentang Lima Malam saat Doa Tidak Tertolak

    479 shares
    Share 192 Tweet 120
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7897 shares
    Share 3159 Tweet 1974
  • Ayo Less Waste Bersama PNH Menyalurkan Bibit Pohon di Yogyakarta dalam Upaya Cegah Bencana Ekologis Berulang

    69 shares
    Share 28 Tweet 17
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3431 shares
    Share 1372 Tweet 858
  • Pengertian Mad Thobi’i, Mad Wajib Muttasil, dan Mad Jaiz Munfasil

    4093 shares
    Share 1637 Tweet 1023
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    5267 shares
    Share 2107 Tweet 1317
  • Doa untuk Palestina Lengkap beserta Artinya

    1679 shares
    Share 672 Tweet 420
  • Ketika Presiden Korea Selatan ‘Mengamalkan’ Al-Qur’an

    176 shares
    Share 70 Tweet 44
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga