• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Senin, 5 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Khazanah

Bersikap Tenang kepada Orang yang Membencimu

15/05/2022
in Khazanah, Unggulan
Bersikap Tenang kepada Orang yang Membencimu

Foto: Pixabay

98
SHARES
755
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

Berbuat baik tidak selalu mendapatkan respon baik dari orang lain. Ada kalanya perbuatan baikmu memicu kritik, celaan, cemooh dan umpatan dari orang yang membencimu.

Sangat mustahil mengharapkan semua orang menyukai tindakanmu. Ada orang yang dihatinya berisi kedengkian akan mencari berbagai celah untuk menjatuhkanmu hingga membuatmu meninggalkan kebiasaan baik itu.

Jika Allah yang Maha Pemberi, yang Maha Pengasih, dan yang Maha Segalanya itu mendapat pengkhianatan, celaan, dan pengabaian dari makhluk-Nya, apalagi kita yang serba memiliki kekurangan.

Baca Juga: 6 Cara Mendapatkan Ketenangan Hidup

Bersikap Tenang kepada Orang yang Membencimu

Satu hal yang perlu kamu lakukan, saat seseorang berusaha menjatuhkanmu adalah dengan kamu tetap konsisten menebar manfaat dari apa yang selama ini mereka benci darimu. Bukan untuk membuat mereka semakin geram, tapi untuk membuktikan bahwa kamu melakukan itu murni atas kesadaran diri sebagai insan yang memiliki tugas dari Allah untuk berdakwah.

Di media sosial misalnya, saat kamu mengatakan bahwa perilaku seks menyimpang harus mendapat pengobatan dan pendampingan khusus untuk kembali pada fitrahnya. Maka orang-orang yang menganggap bahwa hal tersebut normal akan mencercamu dengan berbagai argumen yang seolah ilmiah.

Jangan pernah berhenti melakukan kebaikan, saat kamu telah berada di dalamnya. Jangan coba keluar darinya hanya karena ada penggusur yang berusaha mengusirmu dari rumah kebaikan itu.

Teruslah berada di dalamnya sampai mereka lelah dan kamupun semakin kuat dan terbiasa.

Saat kamu menyerukan kebaikan yang ditujukan untuk semua orang, banyak yang akan berterimkasih padamu. Namun, ada pula yang justru tak tahu terimakasih akan menghinamu, maka jangan pernah goyah.

Keberhasilan kebaikan yang kamu perjuangkan tidak diukur dari seberapa besar respon positif dari orang-orang yang menerimanya. Keberhasilan itu ada pada niat awalmu yang lurus semata mengharapkan keridhoan Allah. Dengan niat ini, apapun rintangannya maka akan terlewati.

Orang yang pertama menerima manfaat setelah kamu melakukan kebaikan adalah diri kamu sendiri. Buah dari perbuatanmu itu akan membentuk jiwa, akhlak, dan nuranimu. Kamupun menjadi orang yang pertama kali bahagia, bukan mereka yang menerimanya.

Oleh karena itu, jika kamu dalam kegelisahan, kecemasan, dan kesedihan maka tidak ada yang paling kamu butuhkan selain kebahagiaan. Kebahagiaan ini dapat kamu raih dengan cara melakukan beragam kebaikan.

Jika pola pikir ini telah menguasai jiwamu maka tidak ada lagi ketakutan yang disebabkan oleh orang-orang yang membencimu dan berusaha menghancurkan hidupmu, karena kebahagiaanmu ada pada sikap baikmu yang dilakukan karena Allah. [Ln]

 

Tags: Bersikap Tenang kepada Orang yang Membencimu
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Sifat Merasa Cukup itu sangat Membahagiakan

Next Post

Yang Berangkat dan Tinggal di Ibadah Haji

Next Post
Satu Juta Jamaah

Yang Berangkat dan Tinggal di Ibadah Haji

Buka Mukernas IV PP Lidmi, Tamsil Linrung: Indonesia Membutuhkan Gerakan Anak Muda yang Progresif

Buka Mukernas IV PP Lidmi, Tamsil Linrung: Indonesia Membutuhkan Gerakan Anak Muda yang Progresif

3 Syarat Kemenangan

3 Syarat Kemenangan

  • Milaf Cola: Inovasi Kola dari Saudi Arabia yang Dibuat dari Buah Kurma

    Milaf Cola: Inovasi Kola dari Saudi Arabia yang Dibuat dari Buah Kurma

    126 shares
    Share 50 Tweet 32
  • Islam Mengajarkan Mandiri, Bukan Mengemis

    112 shares
    Share 45 Tweet 28
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7794 shares
    Share 3118 Tweet 1949
  • Kafe Sastra Balai Pustaka, Tempat Artis Nongkrong untuk Membaca

    184 shares
    Share 74 Tweet 46
  • Ayat Al-Qur’an tentang Traveling

    520 shares
    Share 208 Tweet 130
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3340 shares
    Share 1336 Tweet 835
  • Pemuda Muhammadiyah DKI Tawarkan Kolaborasi Konkret untuk Jakarta Berkeadilan

    71 shares
    Share 28 Tweet 18
  • Belajar dari Kisah Qarun

    82 shares
    Share 33 Tweet 21
  • Salimah Salurkan Bantuan Banjir dan Longsor kepada Lansia di Langsa

    67 shares
    Share 27 Tweet 17
  • Hukum Membakar Pakaian Bekas

    11093 shares
    Share 4437 Tweet 2773
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga