TUHAN, aku ingin punya rumah seperti ini. Rumah terakhir di dunia. Bukan yang mewah yang membuat penghuninya menjadi pongah, bukan yang tinggi yang membuat tetangga iri hati.
Rumah yang membuat aku tenang untuk mengenali-Mu lebih dalam. Tanpa luka di kaki tanpa sakit si hati.
Tanpa hujatan ketika aku munajatan.
Tanpa bentakan ketika aku mulai zikiran. Tanpa caci maki ketika aku sedang bicara dengan ilahi robbi. Tanpa terkejut ketika aku mulai terkantuk.
Tanpa luapan emosi ketika aku sedang sedih.
Semoga mahabahku semakin bertambah dan airmataku tak sia-sia hanya mengalir satu-satu untuk-Mu saja..
Hanya untuk-Mu saja. Bukan untuk yang lainโฆ
Baca Juga:ย Kami Ingin Seperti Mam Fifi
Aku Ingin Punya Rumah seperti ini
@ Rumah sederhana saja untuk aku mencapai mahabbah, rumah yang menghantar aku ke surga.
Dan Allah membuat istri Fir’aun perumpamaan bagi orang-orang yang beriman, ketika ia berkata:
“Ya Rabbku, bangunkanlah untukku sebuah rumah di sisi-Mu dalam firdaus, dan selamatkanlah aku dari Fir’aun dan perbuatannya, dan selamatkanlah aku dari kaum yang zhalim. (Q.S. At-Tahrim: 11)
By: Fifi P. Jubilea, S.E., S.Pd., M.Sc., Ph.D. (Oklahoma, USA)
Founder and Owner of Jakarta Islamic School, Jakarta Islamic Boys Boarding School (JIBBS), Jakarta Islamic Girls Boarding School (JIGSc)
Visit: //www.facebook.com/fifi.jubilea
Jakarta Islamic School (JISc/JIBBS/JIGSc): Sekolah sirah, sekolah sunnah, sekolah thinking skills (tafakur), sekolah dzikir dan sekolah Al-Qur’an, School for leaders
For online registration, visit our website:
๐ต๐๐๐ฝ๐://๐๐๐.๐ท๐ฎ๐ธ๐ฎ๐ฟ๐๐ฎ๐ถ๐๐น๐ฎ๐บ๐ถ๐ฐ๐๐ฐ๐ต๐ผ๐ผ๐น.๐ฐ๐ผ๐บ/
Further Information:
0811-1277-155 (Ms. Indah; Fullday)
0899-9911-723 (Mr. Mubarok; Boarding)
Website:
https://ChanelMuslim.com/jendelahati
https://www.jakartaislamicschool.com/category/principal-article/
Facebook Fanpage:
https://www.facebook.com/jisc.jibbs.10
https://www.facebook.com/Jakarta.Islamic.Boys.Boarding.School
Instagram:
www.instagram.com/fifi.jubilea
Twitter:
https://twitter.com/JIScnJIBBs
Tiktok: