• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Jumat, 9 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Suami Istri

Tiga Ciri Pasangan Serasi Suami Istri

04/08/2022
in Suami Istri
Menjadi Sosok Suami Istri Tangguh (8)

Ilustrasi, foto: islamhastag.com

105
SHARES
807
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

PASANGAN serasi itu idaman semua orang. Karena bahagia itu bukan berkelebihan. Tapi keseimbangan.

Semua suami istri ingin hidup serasi. Mereka bahagia bukan karena masing-masing memiliki kelebihan. Tapi lebih karena masing-masing melengkapi kekurangan.

Berikut ini tiga ciri pasangan serasi suami istri yang perlu dicermati. Yaitu:

Satu, pasangan yang saling menutupi kekurangan.

Suami istri itu juga manusia. Ada kelebihannya, tapi banyak juga kekurangannya. Ada kekurangan yang di luar diri, ada juga yang di dalam.

Yang di luar diri misalnya tentang keadaan fisik. Suami yang jangkung tetap bisa serasi dengan istri yang pendek. Istri yang berkulit putih juga bisa serasi dengan suami yang sawo kematangan. Begitu pun sebaliknya.

Karena keserasian bukan urusan keadaan fisik yang sama. Tapi karena masing-masing menunjukkan bahwa keadaan fisik bukan yang patut dipersoalkan.

Begitu pun tentang keadaan dalam diri. Istri yang cerdas tidak mesti sulit serasi dengan suami yang rada ‘telmi’. Karena di satu sisi orang memiliki kelemahan, tapi di sisi lain pasti ada keunggulannya.

Kalau sudah berjodoh, keadaan diri bukan lagi hal yang perlu dipersoalkan. Sebaliknya, harus didekatkan dan disesuaikan.

Dua, kalau hati sudah terikat segalanya jadi serba nikmat.

Urusan serasi itu bukan pada soal luar atau dalam diri. Tapi karena adanya ikatan hati yang saling menguatkan.

Inilah yang mungkin disebut dengan sakinah, mawadah, dan rahmah. Tiga-tiganya ada dalam hati, dan tiga-tiganya bermakna cinta.

Sakinah artinya ‘betah’, ‘anteng’, tenang dan nyaman. Kalau si dia lagi nggak di rumah, tidur menjadi susah. Begitu pun makan dan minum.

Jadi sakinah seperti magnit yang menjadikan satu sama lain ingin terus saling berdekatan.

Mawadah merupakan rasa cinta yang bersumber dari daya tarik fisik. Dan tentang fisik ini sangat relatif buat setiap orang. Tapi kalau sudah berjodoh, daya tarik mawadah akan tumbuh dengan sendirinya.

Sementara rahmah merupakan rasa cinta yang berasal dari sinyal rasa. Meskipun bawel, tapi justru di situ daya tarik cintanya. Meskipun jutek, tapi justru di sisi itu ada kekhasan rasa cintanya.

Kalau lama tak merasakan bawel dan jutek, rasanya ada sesuatu yang hilang dalam hidup ini.

Tiga, saling mesyukuri nikmat jodoh yang Allah berikan.

Jangan anggap enteng nikmat jodoh. Karena jodoh itu bisa bersifat abadi. Bukan hanya di dunia, tapi bisa selamanya hingga di kehidupan akhirat.

Nikmat jodoh bisa memunculkan keberkahan yang tak terhingga. Misalnya, akan lahir putera-puteri yang saleh dan salehah. Kelak, dari merekalah mengalir ampunan dan pahala meskipun sudah tak lagi hidup di dunia.

Mensyukuri nikmat Allah akan berbalaskan nikmat yang lebih banyak. Begitu pun dengan mensyukuri nikmat jodoh akan membuahkan seribu satu nikmat yang tak kunjung habis.

Dengan kata lain, mereka yang senantiasa serasi merupakan hamba Allah yang begitu bersyukur. [Mh]

 

 

 

 

Tags: Tiga Ciri Pasangan Serasi Suami Istri
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Mulailah dari Diri Sendiri

Next Post

Beginilah Hisab untuk Orang Kafir

Next Post
Keadaan Orang Kafir pada Hari Kiamat

Beginilah Hisab untuk Orang Kafir

Doa jika angin bertiup kencang

Doa jika Angin Bertiup Kencang

Hukum berzikir keadaan hadas

Rasulullah Membaca Istigfar hingga Seratus Kali Setiap Hari

  • Delapan Tips Menebalkan Rambut dengan Efektif

    Delapan Tips Menebalkan Rambut dengan Efektif

    171 shares
    Share 68 Tweet 43
  • Teluk Manado Sulawesi Utara jadi Lokasi Menyelam Terbaik di Bumi

    123 shares
    Share 49 Tweet 31
  • Jangan Terbawa Arus

    130 shares
    Share 52 Tweet 33
  • Batik Danar Hadi Tampilkan Fashion Show Bertema Kembang Parang

    201 shares
    Share 80 Tweet 50
  • Cara Mendapatkan Syafaat di Hari Kiamat

    161 shares
    Share 64 Tweet 40
  • Resep Singkong Keju Goreng

    121 shares
    Share 48 Tweet 30
  • Kebijaksanaan Nabi Sulaiman ketika Memutuskan Perkara Dua Orang Ibu yang Berselisih karena Anaknya Dibawa Serigala

    148 shares
    Share 59 Tweet 37
  • 7 Akun Instagram Influencer Dakwah yang Bikin Kita Nggak Ketinggalan Berita Terkini

    748 shares
    Share 299 Tweet 187
  • Poin Penting Perjalanan Isra’ Mi’raj dari Surat Al-Isra’ Ayat 1

    1642 shares
    Share 657 Tweet 411
  • Wanita yang Mendapat Salam dari Rabbnya

    129 shares
    Share 52 Tweet 32
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga