• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Jumat, 30 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Tips

Tips Merajut Bagi Pemula yang Sederhana dan Mudah

28/01/2026
in Tips
Tips Merajut Bagi Pemula yang Sederhana dan Mudah

Foto: Pixabay

89
SHARES
688
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

KETAHUI beberapa tips merajut bagi kamu seorang pemula dengan cara yang sederhana dan mudah. Merajut bisa membuat bahagia dan merasa damai dalam mengisi waktu luang dan mengubahnya menjadi hobi yang bermanfaat.

Merajut adalah aktivitas yang tidak hanya bermanfaat untuk menciptakan barang-barang yang berguna, tetapi juga memiliki efek menenangkan dan membangkitkan kreativitas.

Baca juga: Tips Meluangkan Waktu untuk Olahraga di Tengah Kesibukan

Tips Merajut Bagi Pemula yang Sederhana dan Mudah

Bagi pemula, belajar merajut mungkin terlihat menakutkan pada awalnya, tetapi dengan beberapa tips sederhana, kamu dapat memulai perjalanan merajut dengan percaya diri dan sukses.

Berikut adalah beberapa tips yang dapat membantu kamu memulai merajut dengan mudah:

Tentukan Barang yang Ingin Dibuat

Merajut dapat membuat berbagai karya, seperti syal, scarf, topi, selimut, sapu tangan, dan sweater. Bagi pemula disarankan untuk mencoba membuat syal atau sapu tangan terlebih dahulu. Namun, tidak ada salahnya jika ingin langsung mencoba membuat yang sulit seperti sweater.

Sebab, pada dasarnya membuat sweater atau sapu tangan menggunakan teknik merajut yang sama hanya berbeda ukuran dan waktu pengerjaanya saja.

Pilihlah Jarum yang Tepat

Jarum merupakan bahan utama merajut selain benang. Karenanya, kamu harus berhati-hati saat memilih jarum rajut.

Mulai dari jenis, ukuran, hingga bahannya karena masing-masing memiliki kisaran harga yang berbeda. Untuk jenisnya, tergantung pada apa yang akan dibuat.

Bisa berupa jarum tunggal, jarum ganda, atau jarum melingkar. Untuk ukuran jarumnya, semakin kecil ukurannya, semakin murah harganya.

Ukuran ideal bagi pemula untuk memulai rajutan pertama adalah ukuran 4. Kemudian, untuk bahannya, tersedia banyak jenis bahan, seperti bambu, baja, kaca, plastik, alumunium dan lain-lain.

Untuk pemula, kamu bisa menggunakan bambu karena merupakan bahan yang paling tradisional dan tidak termasuk dalam kategori mahal.

Beli Benang dengan Kualitas Biasa Saja

Selain jarum, alat yang paling mahal berikutnya adalah benangnya, karena Indonesia bukanlah salah satu negara penghasil benang rajutan. Benang juga hadir dalam berbagai bahan dan kualitas juga. Tanpa diragukan lagi, tentu semakin mahal harganya, semakin baik kualitasnya.

Namun, untuk kamu yang pemula tidak perlu menggunakan benang kualitas terbaik. Poin utamanya bukanlah hasilnya, tapi proses pembuatan itu sendiri.

Benang yang berkualitas dan mahal tidak akan menjanjikan hasil yang terbaik. Beberapa orang sering salah paham soal harga dan kualitas.

Sebenarnya, banyak pengrajut biasanya memilih benang berdasarkan pada apa yang akan mereka buat terlebih dahulu daripada membingungkan tentang kualitasnya.

Selain itu, pilihlah benang berwarna cerah seperti kuning, putih, hijau muda, dan biru muda karena warna-warna tersebut mempermudah mengidentifikasi lubang tusukan pada rajutan.

Follow Official WhatsApp Channel chanelmuslim.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

Dengan mengikuti tips-tips sederhana ini, kamu dapat memulai perjalanan merajut dengan percaya diri dan sukses.

Ingatlah bahwa merajut adalah keterampilan yang menyenangkan dan memuaskan dan jangan ragu untuk bereksperimen dengan pola dan warna yang berbeda saat semakin terbiasa dengan teknik-teknik dasar merajut. [Din]

Tags: Tips Merajut Bagi Pemula yang Sederhana dan Mudah
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Melakukan Amal Akhirat Tapi dengan Niat Utama Duniawi (2)

Next Post

Masuk IGD Karena Minum Air Kelapa

Next Post
Masya Allah, Ini Manfaat Kelapa Tua untuk Jantung

Masuk IGD Karena Minum Air Kelapa

Syawal telah Tiba

7 Tips agar Anak Tidak Manja

Pahlawan yang Layak

Pahlawan yang Layak

  • Cara Memutuskan Doa-doa Buruk

    Hadis tentang Lima Malam saat Doa Tidak Tertolak

    507 shares
    Share 203 Tweet 127
  • Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    105 shares
    Share 42 Tweet 26
  • Kehadiran Deswita Maharani dan Ferry Maryadi di Acara Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi Menambah Kesan Hangat

    72 shares
    Share 29 Tweet 18
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3439 shares
    Share 1376 Tweet 860
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7905 shares
    Share 3162 Tweet 1976
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    5272 shares
    Share 2109 Tweet 1318
  • Rekomendasi Baju Lebaran 2026, Selain Rompi Lepas

    6708 shares
    Share 2683 Tweet 1677
  • Contoh Format Isi CV Taaruf yang Bisa Kamu Ikuti

    403 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Yang Berhak Memandikan Jenazah Ibu

    2874 shares
    Share 1150 Tweet 719
  • Ayat Al-Qur’an tentang Traveling

    577 shares
    Share 231 Tweet 144
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga