• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Senin, 5 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Pranikah

Kesalahan Yang Perlu Diperhatikan Saat Ta’aruf

17/07/2021
in Pranikah, Unggulan
Kesalahan Yang Perlu Diperhatikan Saat Ta'aruf

Foto: Pixabay

110
SHARES
849
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

ChanelMuslim.com – Ada beberapa penyebab ta’aruf yang kamu jalani tidak sehat, kesalahan-kesalahan saat ta’aruf bisa menyebabkan konflik dalam pernikahan.

Kegagalan dan keberhasilan ta’aruf juga ditentukan dari bagaimana proses dan prosedur yang seharunya. Jika ada kesalahan atau bahkan banyak kesalahan di bawah ini yang dilakukan saat ta’aruf maka bisa jadi ta’aru tersebut akan mengalami kegagalan.

Keberhasilan atau kegagalan ta’aruf ini tidak bisa dinilai dari sebatas ta’aruf sampai menikah atau ta’arutnya batal atau atau tidak. Namun, ditentukan dari apakah dalam prosesnya melakukan kesalahan atau tidak seperti penipuan atau merugikan dll.

Baca Juga: Jangan Tanyakan Hal-Hal Ini Saat Ta’aruf!

Kesalahan Yang Perlu Diperhatikan Saat Ta’aruf

Berikut ini, kesalahan yang biasa terjadi saat ta’aruf:

Tidak meminta izin kepada orang tua

Hal ini bisa terjadi dengan dalih sudah keburu menikah sehingga membuat dia bersikap tergesa-gesa. Berbeda dengan mempercepat, dia masih memperhatikan prosedur. Tapi menggunakan waktu yang lebih singkat, sedangkat tergesa-gesa tidak sampai memperhatikan hal-hal kecil tapi asal cepat saja.

Ketika orang tua tidak tahu proses ta’aruf kita, biasanya proses ta’arufnya jadi kurang sehat.

Jadi harus dipastikan dulu, bahwa pasangan kita sudah mendapat izin dari orang tua, bisa ditanyakan kepada perantaranya. Hal ini dilakukan supaya kita tahu riwayat masa kecil atau perilakunya dalam keluarga.

Jika tidak, proses ta’aruf ini akan berakibat buruk kepada diri kita sendiri.

Kesalahaan saat bertemu di meja nadzor

Pertama, tidak mendetailkan hal-hal yang menjadi permasalahan khusus pada CV yang diterima.

Kedua, lupa mencari tempat syar’i atau pantas saat nadzor.

Kadang disana ada hal privasi yang harus kita bahas dan tidak enak jika didengar banyak orang. Atau, dalam prosesnya kadang akhwat yang bercadar memang diperbolehkan membuka cadarnya dan hal ini tidak patut dilakukan di tempat orang banyak.

Yang paling baik saat nadzor adalah dilakukan di rumah salah satu perantara atau calon pasangan. Kalau tidak seperti ini, ta’arufnya jadi kurang private, kurang nyaman dan kurang etis.

Tidak ada persiapan saat proses ta’aruf

Persiapan saat ta’aruf penting dilakukan, seperti persiapan diniyah atau keagamaan dan persiapan duniawi.

Ketika kita tidak mengisi hari-hari dengan guru dan ilmu, maka saat ada masalah kita tidak dapat menyelesaikannya atau tidak menemukan solusi yang tepat dan sesuai syariat.

 

 

Tags: Kesalahan Yang Perlu Diperhatikan Saat Ta'aruf
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Ide Dekorasi Pernikahan Sederhana di Masa Pandemi

Next Post

Tips Zaskia Adya Mecca Rawat Buah Hatinya Hingga Sembuh Covid-19

Next Post
Tips Zaskia Adya Mecca Rawat Buah Hatinya Hingga Sembuh Covid-19

Tips Zaskia Adya Mecca Rawat Buah Hatinya Hingga Sembuh Covid-19

Cara Membersihkan Noda Cat Di Baju

Cara Membersihkan Noda Cat di Baju

Tafsir Surat Yasin Ayat 34

Tafsir Surat Yasin Ayat 34

  • Milaf Cola: Inovasi Kola dari Saudi Arabia yang Dibuat dari Buah Kurma

    Milaf Cola: Inovasi Kola dari Saudi Arabia yang Dibuat dari Buah Kurma

    130 shares
    Share 52 Tweet 33
  • Islam Mengajarkan Mandiri, Bukan Mengemis

    112 shares
    Share 45 Tweet 28
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7794 shares
    Share 3118 Tweet 1949
  • Ayat Al-Qur’an tentang Traveling

    521 shares
    Share 208 Tweet 130
  • Kafe Sastra Balai Pustaka, Tempat Artis Nongkrong untuk Membaca

    185 shares
    Share 74 Tweet 46
  • Pemuda Muhammadiyah DKI Tawarkan Kolaborasi Konkret untuk Jakarta Berkeadilan

    72 shares
    Share 29 Tweet 18
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3340 shares
    Share 1336 Tweet 835
  • Salimah Salurkan Bantuan Banjir dan Longsor kepada Lansia di Langsa

    67 shares
    Share 27 Tweet 17
  • Bercermin dengan Pemandangan Gunung dan Bunga

    889 shares
    Share 356 Tweet 222
  • Hukum Membakar Pakaian Bekas

    11094 shares
    Share 4438 Tweet 2774
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga