• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Kamis, 29 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Parenting

Mewarisi Kearifan dan Kecintaan pada Alam

17/10/2023
in Parenting
74
SHARES
567
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

ChanelMuslim.com – Indonesia boleh berbangga. Pada April 2018 lalu UNESCO telah menjadikan Geopark Nasional Ciletuh-Pelabuhan Ratu menjadi bagian dari Global Geopark Network (GGN). Geopark Nasional Ciletuh-Palabuhanratu memiliki konsep utama konservasi, maka kelestarian akan keragaman geologi dan hayati perlu dijaga dan dikelola dengan baik sehingga tidak terjadi kerusakan. Kawasan ini berfungsi sebagai pendidikan, pelatihan dan penelitian illmu kebumian untuk sekolah dasar, sekolah menengah sekolah atas dan perguruan tinggi serta masyarakat umum.

Ada banyak tujuan wisata yang sering dikunjungi, yaitu; Puncak Darma, Bagian tertinggi dari Geopark, Curug Sodong, Curug Awang, pantai Palangpang, bukiit Panenjoan, Curug Cimarinjung, pantai Palabuhanratu, gua Lalay, dan pemandian air panas Palabuhanratu.

Sejak tujuh bulan lalu, pemerintah daerah telah membangun jalur baru yang langsung menuju kawasan Geopark Ciletuh. Jalur baru yang berawal dari Simpang Loji ini menyajikan pemandangan eksotis dan indah. Gugusan pantai yang indah, aneka ragam hayati seperti sawah, hutan dan juga jermal yang terhampar di lautan pelabuhan ratu.

Pada kesempatan libur hari raya lalu, ribuan orang mengunjungi kawasan geopark Ciletuh yang menyebabkan kemacetan yang luar biasa. Masyarakat berdatangan menggunakan berbagai kendaraan. Mulai kendaraan kecil seperti sepeda motor hingga kendaraan besar seperti truk dan bus.

Para pengunjung yang jumlahnya ribuan ini membuat kondisi di sekitar pantai Palangpang tidak terkendali. Kendaraan parker bahkan hingga di bibir pantai. Mereka menginap di sekitar pantai. Ada yang mendirikan tenda atau bahkan tidur hanya beralas tikar atau selimut. Padahal tidak sedikit dari mereka membawa balita.

Mereka juga melakukan aksi masak-masak dan membakar sampah di pinggir pantai. Belum lagi sampah yang ditinggal begitu saja di sepanjang pantai. Ada tumpukan menggunung berisi botol-botol bekas air minum. Kondisi abainya para pengunjung ini akan menjadi catatan besar bagi konservasi Geopark Ciletuh.

Alam ini telah mewariskan kekayaan pada kita, namun jika kita tidak mewariskan sikap kearifan pada anak-anak kita, apalah artinya segala warisan kekayaan itu. Mengajarkan kecintaan pada alam dimulai dari rumah. Dimulai dari membuang sampah pada tempatnya kemudian mengajarkan untuk mengolah sampah sendiri. Dimulai dari menanam pohon kemudian merawatnya. (MAY)

Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Osteria Francescana Jadi Restoran Terbaik di Dunia

Next Post

Relawan #2019GantiPresiden Beri Penghargaan untuk 21 Tokoh

Next Post

Relawan #2019GantiPresiden Beri Penghargaan untuk 21 Tokoh

Fadli Zon Apresiasi Penghargaan Untuk 21 Tokoh Berpengaruh

Terkait Plt Gubernur Jabar, DPR Ajukan Hak Angket ke Presiden

  • Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    Ngargoyoso Waterfall jadi Salah Satu Destinasi Wisata Terfavorit di Kota Solo, Jawa Tengah

    97 shares
    Share 39 Tweet 24
  • Hadis tentang Lima Malam saat Doa Tidak Tertolak

    494 shares
    Share 198 Tweet 124
  • Outfit Aurelie Hermansyah saat Datangi Acara Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi

    70 shares
    Share 28 Tweet 18
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3436 shares
    Share 1374 Tweet 859
  • Kehadiran Deswita Maharani dan Ferry Maryadi di Acara Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi Menambah Kesan Hangat

    68 shares
    Share 27 Tweet 17
  • Pengertian Mad Thobi’i, Mad Wajib Muttasil, dan Mad Jaiz Munfasil

    4098 shares
    Share 1639 Tweet 1025
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7902 shares
    Share 3161 Tweet 1976
  • Rekomendasi Baju Lebaran 2026, Selain Rompi Lepas

    6706 shares
    Share 2682 Tweet 1677
  • Contoh Format Isi CV Taaruf yang Bisa Kamu Ikuti

    401 shares
    Share 160 Tweet 100
  • Terjemahan Hadits Arbain Pertama Lengkap dengan Huruf Latin

    5269 shares
    Share 2108 Tweet 1317
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga