• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Jumat, 9 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Jendela Hati

Seorang Ibu Sebaiknya Mendoakan Semua Anaknya

12/08/2022
in Jendela Hati, Unggulan
Dealing Sama Anak TK

Fifi Proklawati Jubilea dan Siswa Kindy JISc

88
SHARES
679
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

SEORANG ibu sebaiknya mendoakan semua anaknya. Alkisah ada ibu tua yang punya dua anak. Anak yang kedua soleh banget gak disuruh selalu ke masjid dan suka bantu ibu.

Singkat kata, tidak menyusahkan. Sementara anak pertama selalu menyusahkan. Bahkan malas shalat dan selalu bikin gara-gara di kampung mereka.

Sang ibu tua selalu sedih dan berdoa siang malam untuk anak pertamanya.

Sementara anak kedua dengan wajah iri melihat ibu selalu berdoa dan memanggil nama anak pertama. Bahkan hampir tak ada waktu untuk anak kedua.

Pikir anak kedua, “Enak banget si abang sulung, anak pertama, dapat apa-apa duluan. Udah bandel tapi masih didoakan ibu siang malam.”

Maka timbullah iri dari anak kedua. Dia mulai malas shalat dan mulai membantah ibunya. “Sengaja aku begini agar ibu memperhatikan dan mendoakan aku.”

Di sisi lain si abang sulung yang semula nakal karena didoakan ibunya terus menerus menjadi berubah dan berkat doa ibunya, dia di suatu sore membelokkan kakinya ke masjid dan beribadah.

Sampai sini, anak-anakku menyela, “Ummi jadi doakannya yang mana anak pertama atau anak kedua. Mungkin karena kita gak terlalu nakal umi jarang doakan kita ya?”

Aku, “Ya, terus terang saja anak-anak yang tidak nakal, masih suka halaqah walau tinggal di negeri Barat tanpa orang tua, masih tilawah dan ngafal Alquran, masih berteman dengan orang-orang soleh, masih nurut sama umi, hal ini membuat orang tua lalai dalam mendoakan anak.”

Merasa sudah beres.

Baca Juga: Dalam Hati Ibu

Seorang Ibu Sebaiknya Mendoakan Semua Anaknya

Padahal dari kisah di atas, seharusnya walau anak sudah baik tetap harus didoakan agar dia tetap istiqomah.

Baiknya memang mendoakan semuanya.

Aku ingat almarhumah Ustazah Yoyoh Yusrah shalat 12 rakaat dan setiap 2 rakaat mendokan satu anaknya. Aku pingin kayak gitu. Kalau beliau kan shalat malam, aku mungkin lebih prefer shaum.

Maunya sih shaum 4 kali atau shaum pertama doakan anak pertama, shaum kedua doakan anak kedua, shaum ke 3 untuk anak ke 3 dan yang ke 4 untuk anak ke 4. Indah banget kalau itu tercapai semuanya.

Mudah-mudahan bisa. Perjuangan seorang ibu gak cuma mengandung, melahirkan dan mendidiknya saja tapi utamanya juga mendoakan.

Tapi keren banget tuh kalau bisa ibadah dan dalam ibadahnya ada doa. Juga gak pilih-pilih dalam berdoa.

Self reminder banget. Ternyata nulis itu bagus juga untuk menyemangati diri sendiri.

Dari Anas bin Malik radhiyallahu ‘anhu, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

“Tidak doa yang tidak tertolak yaitu doa orang tua, doa orang yang berpuasa dan doa seorang musafir.” (HR. Al Baihaqi dalam Sunan Al Kubro Syaikh Albani)

(Catatan Mam Fifi, September 2018)

By: Fifi P. Jubilea, S.E., S.Pd., M.Sc., Ph.D.

Jakarta Islamic School (JISc)
Jakarta Islamic Boys Boarding School (JIBBS)
Jakarta Islamic Girls Boarding School (JIGSc)

Website:

https://ChanelMuslim.com/jendelahati

https://www.jakartaislamicschool.com/category/principal-article/

Facebook Fanpage:

https://www.facebook.com/jisc.jibbs.10

https://www.facebook.com/Jakarta.Islamic.Boys.Boarding.School

Instagram:

www.instagram.com/fifi.jubilea

Twitter:

https://twitter.com/JIScnJIBBs

Tiktok:

https://www.tiktok.com/@mamfifi_jisc

Tags: fifi jubileafifi proklawati jubileaJakarta islamic schoolmam fifiSeorang Ibu Sebaiknya Mendoakan Semua Anaknya
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Hijabersmom Community Bekasi, Wadah Pengembangan Kreatifitas Ibu-Ibu Muslimah

Next Post

Menjadi Pahlawan dengan Menulis

Next Post
Menjadi pahlawan dengan menulis

Menjadi Pahlawan dengan Menulis

Perdebatan Pelik Menuju Kemerdekaan Indonesia di antara Para Tokoh Bangsa (Bag.1)

Perdebatan Pelik Menuju Kemerdekaan Indonesia di antara Para Tokoh Bangsa (Bag.1)

Apakah Semua Darah itu Najis?

Apakah Semua Darah itu Najis?

  • Teluk Manado Sulawesi Utara jadi Lokasi Menyelam Terbaik di Bumi

    Teluk Manado Sulawesi Utara jadi Lokasi Menyelam Terbaik di Bumi

    122 shares
    Share 49 Tweet 31
  • Delapan Tips Menebalkan Rambut dengan Efektif

    163 shares
    Share 65 Tweet 41
  • Jangan Terbawa Arus

    128 shares
    Share 51 Tweet 32
  • Cara Mendapatkan Syafaat di Hari Kiamat

    160 shares
    Share 64 Tweet 40
  • Batik Danar Hadi Tampilkan Fashion Show Bertema Kembang Parang

    200 shares
    Share 80 Tweet 50
  • Resep Singkong Keju Goreng

    121 shares
    Share 48 Tweet 30
  • Poin Penting Perjalanan Isra’ Mi’raj dari Surat Al-Isra’ Ayat 1

    1642 shares
    Share 657 Tweet 411
  • 7 Akun Instagram Influencer Dakwah yang Bikin Kita Nggak Ketinggalan Berita Terkini

    748 shares
    Share 299 Tweet 187
  • Wanita yang Mendapat Salam dari Rabbnya

    129 shares
    Share 52 Tweet 32
  • Kebijaksanaan Nabi Sulaiman ketika Memutuskan Perkara Dua Orang Ibu yang Berselisih karena Anaknya Dibawa Serigala

    147 shares
    Share 59 Tweet 37
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga