• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Rabu, 7 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Tumbuh Kembang

Prediksi Jenis Kelamin Bayi dari Berat Badan

28/09/2021
in Tumbuh Kembang, Unggulan
Doa Rasulullah Saat Keluar Rumah

Foto: Pexels

90
SHARES
689
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

ChanelMuslim.com – Mengetahui atau membuat prediksi jenis kelamin sang jabang bayi ketika hamil adalah salah satu hal selalu membuat penasaran. Terkadang orang-orang zaman dulu dapat memprediksi jenis kelamin sang bayi dari berbagai hal.

Misalnya melalui bentuk perut sang ibu, apa pula dari pancaran wajah si ibu, atau dari kebiasaan-kebiasaan baru si ibu ketika hamil. Apalagi di zaman sekarang ini tentu USG adalah cara yang paling mendekati kebenaran saat memprediksi jenis kelamin sang bayi.

Sebuah studi observasional yang dipublikasikan dalam PLOS ONE mendeteksi 68 juta kelahiran selama 23 tahun. Para peneliti menemukan bahwa wanita yang berat badannya tidak terlalu banyak bertambah selama masa kelahiran cenderung akan melahirkan bayi perempuan.

Baca juga: Bagaimana Indra Penciuman Si Kecil Berkembang?

Sebanyak 51 persen bayi yang lahir dari ibu yang berat badannya bertambah kurang dari 10 kilogram selama hamil akan melahirkan bayi perempuan. Namun, bukan berarti bahwa menghindari kenaikan berat badan selama menjalani masa kehamilan akan berujung pada kemungkinan melahirkan bayi perempuan. Sebab, beberapa hal bisa memengaruhi jenis kelamin bayi yang akan dilahirkan mulai dari genetika hingga keberuntungan.

Menurut hasil penelitian, jumlah kenaikan berat badan yang terjadi selama menjalani masa kehamilan dapat memprediksi hal tersebut. Tercatat setidaknya 51 persen bayi yang lahir dari ibu yang mengalami banyak kenaikan berat badan berjenis kelamin laki-laki.

Para peneliti belum sepenuhnya dapat menjelaskan kaitan antara kenaikan berat badan dengan kemungkinan melahirkan bayi laki-laki atau perempuan. Namun, mereka menemukan bahwa para ibu yang mengalami kenaikan berat badan yang sedikit cenderung akan melahirkan bayi perempuan ketimbang bayi laki-laki.

Salah satu alasannya adalah karena sebelum lahir, laki-laki memiliki tingkat metabolisme yang lebih tinggi dibandingkan perempuan. Artinya, mereka membutuhkan lebih banyak nutrisi untuk tumbuh dan berkembang.

Oleh karenanya, menurut para peneliti, akan sulit bagi para ibu jika mereka mengonsumsi makanan dengan kalori yang tidak mencukupi selama masa kehamilan. [Wn/Wnd]

Tags: bayitumbuh kembang
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Hari yang Membuat Kegundahan Hati Hamzah

Next Post

HalalMinds Aplikasi Buatan Orang Indonesia Diburu di Jepang

Next Post
Adab Left Group

HalalMinds Aplikasi Buatan Orang Indonesia Diburu di Jepang

Semangat Imam Syafi’i Dalam Ilmu

Ketika Ketulusan Seorang Ulama Diuji

Lima Propinsi Ini Sukses Turunkan Covid

Lima Propinsi Ini Sukses Turunkan Covid

  • Milaf Cola: Inovasi Kola dari Saudi Arabia yang Dibuat dari Buah Kurma

    Milaf Cola: Inovasi Kola dari Saudi Arabia yang Dibuat dari Buah Kurma

    141 shares
    Share 56 Tweet 35
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7801 shares
    Share 3120 Tweet 1950
  • Kafe Sastra Balai Pustaka, Tempat Artis Nongkrong untuk Membaca

    190 shares
    Share 76 Tweet 48
  • Batik Danar Hadi Tampilkan Fashion Show Bertema Kembang Parang

    181 shares
    Share 72 Tweet 45
  • Kebijaksanaan Nabi Sulaiman ketika Memutuskan Perkara Dua Orang Ibu yang Berselisih karena Anaknya Dibawa Serigala

    144 shares
    Share 58 Tweet 36
  • PT Donggi Senoro LNG dan Rumah Zakat Salurkan 100 Paket Hygienekit untuk Korban Gempa di Poso

    73 shares
    Share 29 Tweet 18
  • Ayat Al-Qur’an tentang Traveling

    525 shares
    Share 210 Tweet 131
  • 7 Akun Instagram Influencer Dakwah yang Bikin Kita Nggak Ketinggalan Berita Terkini

    737 shares
    Share 295 Tweet 184
  • Doa Ibu yang Mengubah Nasib Anak

    3345 shares
    Share 1338 Tweet 836
  • Pemuda Muhammadiyah DKI Tawarkan Kolaborasi Konkret untuk Jakarta Berkeadilan

    76 shares
    Share 30 Tweet 19
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga