• Tentang Kami
  • Iklan
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
Jumat, 9 Januari, 2026
No Result
View All Result
FOKUS+
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah
Chanelmuslim.com
No Result
View All Result
Home Healthy

Empat Cara Mencegah Diabetes Sejak Dini

17/12/2025
in Healthy
Empat Cara Mencegah Diabetes Sejak Dini

Foto: Pinterest

67
SHARES
512
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterWhatsappTelegram
ADVERTISEMENT

MENCEGAH diabetes tidak selalu dimulai dari obat, tetapi dari perubahan kecil dalam pola hidup sehari-hari yang konsisten dan terukur.

Banyak kasus diabetes tipe 2 berkembang secara perlahan tanpa disadari, berawal dari kenaikan berat badan, pola makan berlebih, kurang aktivitas fisik dan kebiasaan tidur yang buruk.

Sebagian besar kasus diabetes sebenarnya bisa dicegah sejak dini:

Baca juga: Gula Darah Tinggi bisa Menyebabkan Stroke hingga Serangan Jantung

Empat Cara Mencegah Diabetes Sejak Dini

Aktif bergerak dan cukup tidur

Aktivitas fisik berperan langsung dalam memperbaiki kerja insulin dan membantu tubuh menggunakan gula darah secara lebih efektif.

Jenis olahraga yang dianjurkan tidak harus berat, selama dilakukan rutin dan berkelanjutan. Selain olahraga, kualitas tidur juga memegang peran penting karena kurang tidur meningkatkan hormon stress yang dapat menaikkan gula darah.

Orang yang sering begadang diketahui memiliki risiko diabetes hingga tujuh kali lebih tinggi dibanding mereka yang tidur cukup.

Kelola stress dan lakukan skrining dini

Stress berkepanjangan dapat memicu lonjakan hormon kortisol yang berperan meningkatkan kadar gula darah. Pengendalian stress menjadi bagian penting dari pencegahan diabetes, terutama pada usia produktif.

Skrining gula darah juga disarankan bagi orang dengan riwayat keluarga diabetes, obesitas, hipertensi atau pernah mengalami diabetes saat kehamilan.

Follow Official WhatsApp Channel chanelmuslim.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

Kendalikan berat badan sejak awal

Kenaikan berat badan, terutama hingga obesitas menjadi pintu masuk utama munculnya resistensi insulin yang berujung pada diabetes. Penurunan berat badan ringan saja sudah memberi dampak besar bagi pencegahan diabetes.

Kondisi ini membuat pengendalian berat badan menjadi langkah utama yang paling krusial, bahkan sebelum seseorang didiagnosis prediabetes.

Mengatur porsi makan

Pola makan sering disalahpahami sebagai soal pantangan makanan tertentu, padahal kunci utamanya adalah pengaturan porsi.

Konsumsi karbohidrat kompleks, seperti beras merah atau gandum utuh, memperbanyak sayur dan protein, serta membatasi minuman manis dan gorengan.

Metode memasak juga sebaiknya minim minyak, seperti direbus atau menggunakan air fryer, meski tetap harus memperhatikan porsi total makanan. [Din]

Tags: Mencegah Diabetes Sejak Dini
Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM Dapatkan Informasi Terupdate Terbaru Melalui Saluran CMM
Previous Post

Hukum Membaca al-Qur’an bagi Wanita yang Istihadhah

Next Post

Kiat Agar Tidak Diganggu Setan, Lakukanlah Amalan-Amalan Ini (Bagian 1)

Next Post
Kota Bawah Tanah

Kiat Agar Tidak Diganggu Setan, Lakukanlah Amalan-Amalan Ini (Bagian 1)

Pewarna Alam Tenun Sumba jadi Warisan Berharga

Pewarna Alam Tenun Sumba jadi Warisan Berharga

Di Antara Amal yang Terberat

Di Antara Amal yang Terberat

  • Teluk Manado Sulawesi Utara jadi Lokasi Menyelam Terbaik di Bumi

    Teluk Manado Sulawesi Utara jadi Lokasi Menyelam Terbaik di Bumi

    117 shares
    Share 47 Tweet 29
  • Delapan Tips Menebalkan Rambut dengan Efektif

    155 shares
    Share 62 Tweet 39
  • Jangan Terbawa Arus

    126 shares
    Share 50 Tweet 32
  • Batik Danar Hadi Tampilkan Fashion Show Bertema Kembang Parang

    199 shares
    Share 80 Tweet 50
  • Cara Mendapatkan Syafaat di Hari Kiamat

    159 shares
    Share 64 Tweet 40
  • Resep Singkong Keju Goreng

    119 shares
    Share 48 Tweet 30
  • Poin Penting Perjalanan Isra’ Mi’raj dari Surat Al-Isra’ Ayat 1

    1640 shares
    Share 656 Tweet 410
  • Wanita yang Mendapat Salam dari Rabbnya

    128 shares
    Share 51 Tweet 32
  • 7 Akun Instagram Influencer Dakwah yang Bikin Kita Nggak Ketinggalan Berita Terkini

    747 shares
    Share 299 Tweet 187
  • 124 Nama Sahabiyat untuk Bayi Perempuan

    7812 shares
    Share 3125 Tweet 1953
Chanelmuslim.com

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga

Navigate Site

  • IKLAN
  • TENTANG KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • REDAKSI
  • LOWONGAN KERJA

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Jendela Hati
    • Thinking Skills
    • Quotes Mam Fifi
  • Keluarga
    • Suami Istri
    • Parenting
    • Tumbuh Kembang
  • Pranikah
  • Lifestyle
    • Figur
    • Fashion
    • Healthy
    • Kecantikan
    • Masak
    • Resensi
    • Tips
    • Wisata
  • Berita
    • Berita
    • Editorial
    • Fokus +
    • Sekolah
    • JISc News
    • Info
  • Khazanah
    • Khazanah
    • Quran Hadis
    • Nasihat
    • Ustazah
    • Kisah
    • Umroh
  • Konsultasi
    • Hukum
    • Syariah

© 1997 - 2025 ChanelMuslim - Media Online Pendidikan dan Keluarga